Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Lapas Pemuda Madiun Gelar Yasinan dan Pengajian Rutin, Perkuat Pembinaan Rohani Warga Binaan

Lapas Pemuda Madiun Gelar Yasinan dan Pengajian Rutin, Perkuat Pembinaan Rohani Warga Binaan

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 24
PAStime News, Madiun – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Pemuda Madiun kembali melaksanakan kegiatan Yasinan dan pengajian rutin sebagai bagian dari program pembinaan rohani bagi warga binaan, pada Kamis (6/11). Kegiatan keagamaan ini digelar di Masjid At-Taubah Lapas Pemuda Madiun dengan menghadirkan  Ustaz Lutfi dari Pondok Pesantren Al Fatah Temboro sebagai penceramah, serta diikuti oleh jajaran petugas dan warga binaan.

 

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Metode ‘30 Menit Bisa Membaca Al-Qur’an’ LPKA Muara Bulian Dapat Dukungan Ketua TP PKK Jambi (Dok. Istimewa)

    Metode ‘30 Menit Bisa Membaca Al-Qur’an’ LPKA Muara Bulian Dapat Dukungan Ketua TP PKK Jambi

    • calendar_month Jum, 5 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Muara Bulian, PAStime News – LPKA Kelas II Muara Bulian terus meningkatkan pembinaan keagamaan Anak Binaan. Bahkan, praktik metode “30 Menit Bisa Membaca Al-Qur’an” mendapat peninjauan langsung Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jambi, Hesnidar Haris, Jumat (5/12). Kunjungan itu memberi dorongan moral bagi peserta. Kegiatan sudah berjalan satu bulan. Program ini didampingi Ustazah dari Komunitas […]

  • Program kemandirian Warga Binaan Lapas Piru berhasil dengan produk roti aneka rasa yang semakin dikenal dan diminati masyarakat. (Dok: Web Ditjenpas)

    Roti Buatan Warga Binaan Lapas Piru Ramaikan Pasar Lokal

    • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 42
    • 0Komentar

    PAStime News, Piru – Program pembinaan kemandirian Warga Binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Piru terus tunjukkan hasil positif, salah satunya melalui produk roti aneka rasa yang kini makin di kenal dan di minati masyarakat. Hal ini terbukti dari pesanan yang terus berdatangan dari berbagai kalangan. Kepala Subseksi Kegiatan Kerja, Ode Mustafa, menjelaskan produksi […]

  • Lapas Serang Rutin Gelar Aksi Kamisan, Bentuk Spiritual WB

    Lapas Serang Rutin Gelar Aksi Kamisan, Bentuk Pembinaan Spiritual Warga Binaan

    • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 873
    • 0Komentar

    PAStime News, Serang, Banten – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Serang terus menunjukkan komitmennya dalam pembinaan kepribadian bagi warga binaan pemasyarakatan melalui kegiatan rutin bertajuk Aksi Kamisan atau Kamis Malam Mengaji Bersama Warga Binaan. Kegiatan ini di gelar setiap Kamis malam di Blok Hunian F (Santri). Kegiatan ini juga di pimpin langsung oleh Kepala Lapas […]

  • Rutan Kelas IIB Takengon raih penghargaan Terbaik Ketiga Administrasi BMN Andal di KPKNL Award 2025, Rabu (27/8). (Web: Ditjenpas)

    Rutan Takengon Sabet Penghargaan BMN Andal dari KPKNL

    • calendar_month Kam, 28 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 38
    • 0Komentar

    PAStime News, Lhokseumawe – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Takengon kembali menorehkan prestasi membanggakan. Kali ini, Rutan Takengon meraih penghargaan Terbaik Ketiga dalam kategori Administrasi Barang Milik Negara (BMN) Andal pada acara Forum Konsultasi Publik dan KPKNL Award yang di gelar Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Lhokseumawe, Rabu (27/8). Penghargaan ini di […]

  • Pengamanan Jelang Nataru, Lapas Piru Gandeng Aparat Terkait Perkuat Kesiapsiagaan (Dok. Istimewa)

    Lapas Piru Perkuat Koordinasi Lintas Instansi Demi Stabilitas Keamanan Menjelang Natal dan Tahun Baru 2025

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 20
    • 0Komentar

    PIRU, PAStime News — Lapas Kelas IIB Piru memperkuat langkah antisipasi jelang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025 melalui koordinasi lintas instansi pada Rabu (10/12). Sinergi lintas instansi terus diperkuat untuk memastikan kesiapsiagaan, pencegahan dini, pengamanan terpadu, serta mitigasi kerawanan sehingga situasi Lapas Piru tetap aman, tertib, dan kondusif selama periode Nataru Selain itu, koordinasi […]

  • SMA Tunas Mekar Indonesia Kunjungi Lapas Kelas I Bandar Lampung: Belajar Nilai Kehidupan Lewat Edukasi Pemasyarakatan

    SMA Tunas Mekar Indonesia Kunjungi Lapas Kelas I Bandar Lampung: Belajar Nilai Kehidupan Lewat Edukasi Pemasyarakatan

    • calendar_month Rab, 15 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 36
    • 0Komentar

    PAStime News, Bandar Lampung — Lapas Kelas I Bandar Lampung menerima kunjungan edukatif dari rombongan siswa dan guru SMA Tunas Mekar Indonesia dalam sebuah program pembelajaran kolaboratif yang mengintegrasikan mata pelajaran Sosiologi, PPKn, dan Bahasa Inggris ke dalam konteks nyata kehidupan pemasyarakatan. Rombongan tiba pada pagi hari dan di sambut hangat oleh pihak lapas. Kegiatan ini merupakan […]

expand_less