Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Peduli Sesama, Lapas Cipinang Tebar Kebaikan untuk Ojol dan Masyarakat Sekitar

Peduli Sesama, Lapas Cipinang Tebar Kebaikan untuk Ojol dan Masyarakat Sekitar

  • account_circle Adilman Zai
  • calendar_month
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

PAStime News, Jakarta — Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Cipinang kembali menunjukkan komitmennya sebagai institusi yang peduli terhadap masyarakat sekitar melalui kegiatan Bakti Sosial yang di gelar di kawasan sekitar Lapas Cipinang. Kegiatan ini menyasar warga setempat, termasuk para pengemudi ojek online yang sehari-hari beraktivitas di lingkungan sekitar lapas.

Acara berlangsung penuh kehangatan dan kebersamaan. Puluhan paket sembako dan kebutuhan dasar di serahkan langsung oleh jajaran pegawai Lapas Cipinang bersama Dharma Wanita Persatuan (DWP) Lapas Cipinang. Kehadiran kegiatan ini di harapkan dapat meringankan beban masyarakat serta mempererat hubungan harmonis antara pihak lapas dengan komunitas sekitar.

Kepala Lapas Cipinang, Wachid Wibowo, mengatakan bakti sosial ini mencerminkan nilai pemasyarakatan yang humanis, inklusif, dan peduli.

Lapas Cipinang ingin hadir bukan hanya sebagai lembaga pembinaan, tetapi juga sebagai bagian dari masyarakat yang peduli. Aksi sosial ini kami dedikasikan untuk saudara, termasuk pengemudi ojek online di sekitar lapas,” ujar Wachid.

Senada dengan hal tersebut, Ketua Dharma Wanita Persatuan Lapas Cipinang, Ny. Ika Wachid, mengungkapkan bahwa kegiatan ini menjadi wadah nyata bagi keluarga besar Lapas Cipinang untuk berbagi dengan masyarakat.

“Kami ingin berbagi, tidak hanya kepada masyarakat sekitar, tetapi juga kepada para pengemudi ojek online yang setia melayani kebutuhan transportasi warga. Kehadiran kami adalah bentuk nyata solidaritas dan kepedulian sosial,” tuturnya.

Salah satu penerima bantuan, Budi Santoso, seorang pengemudi ojek online, menyampaikan rasa syukurnya atas bantuan yang di berikan.

“Alhamdulillah, bantuan ini sangat berarti. Kami merasa di perhatikan, bukti Lapas Cipinang peduli warga sekitar lapas,” ungkap Budi dengan penuh haru.

Melalui bakti sosial, Lapas Cipinang tegaskan komitmen pelayanan publik yang humanis sesuai semangat PRIMA.

Kegiatan ini menjadi bukti bahwa pemasyarakatan tidak hanya fokus pada pembinaan Warga Binaan, tetapi juga berperan aktif dalam membangun solidaritas, kebersamaan, dan hubungan harmonis dengan masyarakat luas.

  • Penulis: Adilman Zai

Rekomendasi Untuk Anda

  • LPKA Muara Bulian selesaikan pelatihan las bersama BLK untuk Anak Binaan guna tingkatkan keterampilan vokasional dan dukung kemandirian. (Dok: Humas LPKA Muara Bulian)

    Percikan Las, Percikan Asa: Anak Binaan LPKA Siap Mandiri

    • calendar_month Rab, 17 Sep 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 36
    • 0Komentar

    PAStime News, Muara Bulian – Lembaga Pemasyarakatan (LPKA) Kelas II Muara Bulian tuntaskan pelatihan keterampilan las yang bekerja sama dengan Balai Latihan Kerja (BLK), Selasa (16/9). Program ini di ikuti oleh Anak Binaan sebagai upaya pembinaan kemandirian melalui peningkatan kompetensi vokasional. Pelatihan selama beberapa pekan ini membekali peserta dengan pengetahuan dan keterampilan dasar pengelasan, dari […]

  • Pelantikan 18 Pejabat Manajerial Oleh Ditjenpas Maluku

    Ditjenpas Maluku Lantik 18 Pejabat, Perkuat Tata Kelola Pemasyarakatan

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle dicky
    • visibility 22
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon – Kakanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Maluku, Ricky Dwi Biantoro, melantik sebanyak 18 pejabat manajerial di lingkungan Kanwil Pemasyarakatan Maluku pada Selasa (30/9). Dalam pelantikan yang berlangsung di kantor Kanwil tersebut, Ricky juga menggelar serah terima jabatan (sertijab) bagi sejumlah Kepala Unit Pelaksana Teknis (Ka. UPT) Pemasyarakatan. Selain mengukuhkan pejabat baru, Ricky menegaskan […]

  • Lapas Brebes Tebar 2.000 Benih Ikan Nila

    Lapas Brebes Tebar 2.000 Benih Ikan Nila untuk Wujudkan Kemandirian Warga Binaan

    • calendar_month Rab, 27 Agu 2025
    • account_circle dicky
    • visibility 33
    • 0Komentar

    PAStime News, Brebes – Sebanyak 2.000 benih ikan nila di tebar di lahan Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Lapas Kelas IIB Brebes pada Selasa (26/8) sebagai bagian dari program pembinaan berbasis kerja dan keterampilan. Kepala Lapas Brebes, Gowim Mahali, memimpin kegiatan ini dengan melibatkan pejabat serta Warga Binaan secara aktif. Melalui pelibatan ini, di harapkan […]

  • Lapas Piru Kembali panen kangkung sebanyak 30 ikat di lahan Lapas Piru, Rabu (27/8). (Web. Ditjenpas)

    Panen Kedua Lapas Piru: Kangkung Segar dan Berkualitas

    • calendar_month Rab, 27 Agu 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 21
    • 0Komentar

    PAStime News, Piru – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Piru kembali memperoleh hasil yang memuaskan dalam panen kedua sebanyak 30 ikat kangkung berkualitas dari hasil pemanfaatan lahan baru di Lapas, Rabu (27/8). Pencapaian ini jadi komitmen Lapas Piru dukung ketahanan pangan lewat pelatihan kemandirian Warga Binaan sesuai 13 Program Akselerasi Menteri. Kepala Lapas Piru, Dawa’i, […]

  • Rutan Kelas IIA Ambon kembangkan perpustakaan sebagai pusat literasi untuk tingkatkan wawasan, pengetahuan, dan keterampilan Warga Binaan. (Web Ditjenpas)

    Literasi di Balik Jeruji: Semangat Baru Warga Binaan Rutan Ambon

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 32
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Ambon terus mengembangkan fasilitas perpustakaan sebagai pusat literasi. Melalui berbagai kegiatan membaca dan diskusi buku, perpustakaan Rutan Ambon menjadi salah satu sarana penting dalam membangun wawasan, pengetahuan, dan keterampilan Warga Binaan. Kepala Rutan Ambon, Ferdika Canra, menyampaikan literasi memiliki peran strategis dalam proses reintegrasi sosial. […]

  • Pertemuan Menteri Luar Negeri Somalia Abdisalam Abdi Ali dengan Menteri Luar Negeri RI Sugiono di Gedung Pancasila, Kemenlu RI, Jakarta, Kamis (31/7/2025). (Dok.Singgih Wiryono)

    RI Gandeng Somalia Jadi Hub Produk di Sub-Sahara

    • calendar_month Jum, 1 Agu 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 36
    • 0Komentar

    PAStime News, Jakarta – Indonesia dan Somalia sepakat memperkuat hubungan bilateral melalui kerja sama konkret di bidang perdagangan, pertanian, maritim, dan pendidikan. Penguatan komitmen tersebut merupakan bagian dari pertemuan Menteri Luar Negeri Somalia Abdisalam Abdi Ali dengan Menteri Luar Negeri RI Sugiono di Gedung Pancasila, Kemenlu RI, Jakarta, Kamis (31/7/2025). Mereka berdua membubuhkan tanda komitmen […]

expand_less