Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Rutan Bengkulu Teken Komitmen Bersama Perangi Narkoba dan Barang Terlarang di Lapas

Rutan Bengkulu Teken Komitmen Bersama Perangi Narkoba dan Barang Terlarang di Lapas

  • account_circle Adilman Zai
  • calendar_month
  • visibility 37
  • comment 0 komentar
PAStime News, Bengkulu — Dalam rangka memperkuat komitmen terhadap pemberantasan peredaran gelap narkoba, handphone ilegal, dan barang terlarang lainnya di lingkungan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas), Rumah Tahanan Negara (Rutan), Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA), serta Balai Pemasyarakatan (Bapas), Rutan Bengkulu turut melaksanakan kegiatan Penandatanganan Komitmen Bersama Petugas Pemasyarakatan, Senin (20/10).

 

 

  • Penulis: Adilman Zai

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rutan Demak Tanam Pohon Kelapa, Dukung Ketahanan Pangan

    Rutan Demak Tanam Pohon Kelapa, Dukung Ketahanan Pangan Nasional

    • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
    • account_circle dicky
    • visibility 20
    • 0Komentar

    PAStime News, Demak – Rutan Kelas IIB Demak kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung ketahanan pangan nasional. Hal ini di lakukan melalui aksi penanaman pohon kelapa yang di gelar pada Selasa (9/9/2025). Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Agus Andrianto, memimpin langsung kegiatan penanaman pohon kelapa secara serentak tersebut melalui siaran virtual. Rutan Demak pun mengikuti kegiatan ini […]

  • Lapas Kelas IIB Piru menggelar ibadah peringatan Hari Ulang Tahun ke-90 Gereja Protestan Maluku (GPM), Sabtu (6/9). (Humas Lapas Piru)

    Meriah dan Khidmat! Lapas Piru Rayakan 90 Tahun GPM

    • calendar_month Sab, 6 Sep 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 33
    • 0Komentar

    PAStime News, Piru – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Piru menggelar ibadah peringatan Hari Ulang Tahun ke-90 Gereja Protestan Maluku (GPM), Sabtu (6/9). Bertempat di Gereja Ebenhaezer Lapas Piru, ibadah syukur ini di ikuti oleh seluruh Warga Binaan beragama Kristen dalam suasana khidmat dan penuh sukacita. Ibadah di pimpin oleh Pendeta Jemaat GPM Piru, M. […]

  • Pemkot Surabaya raih penghargaan Smart Environment dari Komdigi atas komitmen wujudkan kota cerdas dan berkelanjutan. (Dok. Istimewa)

    Energi dari Sampah, Surabaya Dinobatkan Kota Smart Environment

    • calendar_month Rab, 27 Agu 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 24
    • 0Komentar

    PAStime News, Surabaya – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya kembali menorehkan prestasi gemilang di tingkat nasional. Kali ini, Surabaya meraih penghargaan “Smart Environment” dari Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) sebagai pengakuan atas komitmennya dalam mewujudkan Kota Cerdas Berbasis Lingkungan yang berkelanjutan. Penghargaan ini di serahkan langsung oleh Menteri Komunikasi dan Digital Indonesia, Meutya Hafid, kepada Plt. […]

  • Lapas Kelas IIA Palu melaksanakan penggeledahan rutin dan pengarahan untuk Warga Binaan, guna menjaga keamanan. (Dok: Humas Lapas Palu)

    Lapas Kelas IIA Palu Laksanakan Penggeledahan Rutin dan Pengarahan untuk Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Sel, 30 Sep 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 31
    • 0Komentar

    PAStime News, Palu – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Palu, jajaran petugas melaksanakan penggeledahan rutin pada blok perumahan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Kegiatan ini juga di rangkaikan dengan penguatan fisik serta pengarahan yang di pimpin langsung oleh Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (Ka.KPLP), I Made Sudiasa, Selasa […]

  • Lapas Kelas IIB Tolitoli kembali melaksanakan program pemberantasan buta huruf bagi Warga Binaan, Rabu (10/9). (Dok: Web Ditjenpas)

    Cerdas Bersama Lapas Tolitoli: Program Literasi Warga Binaan

    • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 25
    • 0Komentar

    PAStime News, Tolitoli – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tolitoli kembali melaksanakan program pemberantasan buta huruf bagi Warga Binaan, Rabu (10/9). Bertempat di Perpustakaan Lapas, kegiatan ini menjadi bagian dari pembinaan intelektual yang rutin di gelar sebagai bentuk pemenuhan hak pendidikan. Kepala Lapas Tolitoli, Muhammad Ishak, menegaskan kegiatan ini bertujuan meningkatkan kualitas diri Warga Binaan. […]

  • Ibadah rutin GPIB Maranatha di Gereja Oikumene Lapas Banjarmasin berlangsung khidmat, diikuti Warga Binaan Kristiani dan dipimpin Pdt. Jonathan Simanjuntak. (Dok: Humas Lapas Banjarmasin)

    Iman Tak Terpenjara: GPIB Hadirkan Damai di Lapas Banjarmasin

    • calendar_month Sel, 16 Sep 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 43
    • 0Komentar

    PAStime News, Banjarmasin – Suasana khidmat menyelimuti Gereja Oikumene Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banjarmasin saat berlangsung ibadah rutin bulanan pelayanan Gereja Protestan Indonesia Barat (GPIB) “Maranatha”, Selasa (16/9). Seluruh Warga Binaan Kristiani hadir bersama Pembina Gereja Oikumene untuk memanjatkan pujian penyembahan dan mendengarkan khotbah yang di bawakan oleh Pdt. Jonathan Marco F. Simanjuntak, S.Th. […]

expand_less