Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Apel pagi Rutan Bangkalan, Tegakkan disiplin integritas dan profesionalisme pegawai

Apel pagi Rutan Bangkalan, Tegakkan disiplin integritas dan profesionalisme pegawai

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 58

PAStime News, Bangkalan — Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Bangkalan kembali menggelar apel pagi wajib sebagai rutinitas awal pekan pada Senin (29/9/2025). Kepala Rutan, Budi Setyo Prabowo, memimpin kegiatan ini yang di ikuti oleh seluruh pejabat struktural dan staf.

Dalam apel yang berjalan khidmat dan tertib di lapangan, pejabat Rutan kembali menegaskan komitmen untuk menanamkan disiplin dan profesionalisme pegawai. Selain itu, mereka juga menekankan pentingnya integritas dan kerja sama tim sebagai faktor utama dalam pelaksanaan tugas sehari-hari.

Menurut Budi Setyo Prabowo, disiplin merupakan kunci utama tugas sebagai insan Pemasyarakatan. Ia juga mengingatkan agar setiap pegawai selalu menjaga integritas dan kekompakan. Selain itu, mereka harus menjalankan tugas sesuai Standar Operasional Prosedur (SOP), khususnya dalam pengawasan warga binaan dan pelayanan publik.

Sebagai penutup, apel di akhiri dengan doa bersama dan yel-yel penyemangat. Ini bertujuan memperkuat semangat kebersamaan serta etos kerja. Dengan demikian, kegiatan rutin ini diharapkan dapat menjadi fondasi untuk menjaga stabilitas keamanan, ketertiban, dan kualitas pelayanan di Rutan Kelas IIB Bangkalan.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rutan Kelas IIA Ambon kembangkan perpustakaan sebagai pusat literasi untuk tingkatkan wawasan, pengetahuan, dan keterampilan Warga Binaan. (Web Ditjenpas)

    Literasi di Balik Jeruji: Semangat Baru Warga Binaan Rutan Ambon

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 43
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Ambon terus mengembangkan fasilitas perpustakaan sebagai pusat literasi. Melalui berbagai kegiatan membaca dan diskusi buku, perpustakaan Rutan Ambon menjadi salah satu sarana penting dalam membangun wawasan, pengetahuan, dan keterampilan Warga Binaan. Kepala Rutan Ambon, Ferdika Canra, menyampaikan literasi memiliki peran strategis dalam proses reintegrasi sosial. […]

  • Rutan Kelas IIB Bengkulu Hadiri Pertemuan Rutin PIPAS Wilayah Bengkulu di Taman Wisata Mangrove Bhadrika

    Rutan Kelas IIB Bengkulu Hadiri Pertemuan Rutin PIPAS Wilayah Bengkulu di Taman Wisata Mangrove Bhadrika

    • calendar_month Sen, 27 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 26
    • 0Komentar

    PAStime News, Bengkulu – Rutan Kelas IIB Bengkulu turut berpartisipasi dalam pertemuan rutin Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan (PIPAS) Wilayah Bengkulu yang digelar meriah di Taman Wisata Mangrove Bhadrika, Bengkulu, pada Sabtu (25/10). Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi sekaligus memperkuat solidaritas antaranggota PIPAS dalam mendukung peran pemasyarakatan yang humanis, berintegritas, dan bersemangat kebersamaan. Acara tersebut dihadiri langsung oleh Ketua PIPAS Wilayah Bengkulu, […]

  • Jalan santai pegawai LPKA Kelas I Palembang hadirkan suasana akrab dan ceria, mempererat kebersamaan serta hubungan antarpegawai. (Dok: Humas LPKA Palembang)

    Jalan Santai, Rangkaian Silaturahmi Tanpa Henti

    • calendar_month Sen, 22 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 59
    • 0Komentar

    PAStime News, Palembang – Suasana penuh keakraban mewarnai kegiatan jalan santai pegawai LPKA Kelas I Palembang pada pagi yang cerah ini. Dengan rute santai mengelilingi area sekitar kantor, para pegawai tampak bersemangat melangkah bersama sambil berbagi canda dan cerita ringan. Kegiatan ini menjadi salah satu cara sederhana namun efektif untuk membangun rasa kebersamaan dan memperkuat […]

  • Lapas Cipinang Perkuat Kesehatan Mental Warga Binaan melalui Layanan Psikoedukasi Terstruktur dan Berkelanjutan (Dok. Istimewa)

    Lapas Cipinang Perkuat Kesehatan Mental Warga Binaan melalui Layanan Psikoedukasi Terstruktur dan Berkelanjutan

    • calendar_month 17 jam yang lalu
    • account_circle Husni
    • visibility 9
    • 0Komentar

    JAKARTA, PAStime News – Lapas Kelas I Cipinang terus melakukan upaya nyata dalam meningkatkan kualitas pembinaan terhadap para Warga Binaan. Selain itu, lembaga tersebut juga memperkuat aspek kesehatan mental sebagai dasar pembinaan yang berkelanjutan. Dengan demikian, pembinaan dilakukan agar perilaku para Warga Binaan berubah dan mereka siap kembali ke masyarakat. Lapas juga menjalankan layanan psikoedukasi […]

  • Wisata Terbaik di Bogor yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan

    Menjelajahi Pesona Wisata Bogor: 10 Destinasi Liburan Favorit yang Wajib Dikunjungi

    • calendar_month Sab, 28 Jun 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 52
    • 0Komentar

    PAStime News – Terkenal dengan julukan “Kota Hujan”, Bogor tak hanya menawarkan kesejukan alam, tetapi juga berbagai destinasi wisata yang cocok untuk melepas penat dari hiruk-pikuk kota. Berikut Sepuluh rekomendasi tempat liburan terbaik di Bogor yang cocok untuk keluarga, pasangan, maupun solo traveler. Kebun Raya Bogor Sebagai ikon kota, Kebun Raya Bogor menawarkan pengalaman berjalan-jalan […]

  • Lapas Ambon Gelar Bakti Sosial Jelang HUT ke-80 RI

    Lapas Ambon Gelar Bakti Sosial Jelang HUT ke-80 RI

    • calendar_month Sab, 16 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 45
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon – Menjelang peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan RI pada Jumat (15/08), Lapas Kelas IIA Ambon yang berada di bawah Kanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Maluku menggelar bakti sosial dengan tema “Merdeka Peduli Sesama”. Kepala Lapas Ambon, Herliadi, bersama pejabat struktural, secara simbolis menyerahkan paket bantuan kepada keluarga warga binaan di sekitar lapas. Bantuan tersebut […]

expand_less