Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Sosial » Halaman "19"

Sosial

Lapas Kelas III Geser gelar sosialisasi persuasif untuk Warga Binaan guna menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban dengan suasana interaktif dan kekeluargaan. (Web. Ditjenpas)

Pendekatan Humanis, Kunci Stabilitas Kamtib Lapas Geser

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle Adilman Zai
  • visibility 37
  • 0Komentar

PAStime News, Geser – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Geser menggelar sosialisasi persuasif kepada Warga Binaan sebagai langkah preventif menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban (kamtib), Rabu (20/8). Kegiatan berlangsung di aula Lapas di pimpin Kepala Subseksi Kamtib, Surdin Derlen, di dampingi staf, dengan suasana interaktif dan penuh kekeluargaan. Dalam arahannya, Derlen menekankan pentingnya mematuhi tata […]

Dedie Rachim Doakan Jawa Barat Semakin Maju di Usia ke-80

Dedie Rachim Doakan Jawa Barat Semakin Maju di Usia ke-80

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle dicky
  • visibility 29
  • 0Komentar

 PAStime News – Dedie A. Rachim, menyampaikan doa dan harapan bagi Provinsi Jawa Barat yang kini memasuki usia ke-80. Dedie Rachim menyampaikan doa tersebut setelah Pemerintah Kota Bogor mengikuti rangkaian peringatan HUT Jawa Barat pada Selasa (19/8/2025). Acara di mulai dengan sidang paripurna di Gedung Merdeka dan di lanjutkan dengan kirab budaya menuju Gedung Sate, […]

DLH DKI Perkuat Kolaborasi Pengelolaan Sampah Mandiri

DLH DKI Perkuat Kolaborasi Pengelolaan Sampah Mandiri di Kawasan dan Perusahaan

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle dicky
  • visibility 28
  • 0Komentar

PAStime News, Jakarta – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta menggandeng pelaku usaha pengangkutan dan pengelolaan sampah berizin guna mendukung pelaksanaan Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 102 Tahun 2021 tentang Pengelolaan Sampah di Kawasan dan Perusahaan. Dinas Lingkungan Hidup membahas strategi peningkatan pengelolaan sampah, termasuk pendataan lokasi, verifikasi legalitas, dan pencegahan pencemaran. Kepala DLH DKI, Asep […]

Gubernur DKI Jakarta Luncurkan Sistem Penjaminan Digital

Gubernur DKI Jakarta Luncurkan Sistem Penjaminan Digital

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle dicky
  • visibility 23
  • 0Komentar

PAStime Newsa, Jakarta – Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, meresmikan peluncuran Sistem Penjaminan Digital dan menyaksikan penandatanganan kerja sama antara PT Penjaminan Kredit Daerah Jakarta (Jamkrida Jakarta) dan PT Solusi Penjaminan Aman terkait platform Portal E-Guarantee. Gubernur DKI, Pramono menyatakan sinergi digitalisasi Jamkrida dan Solusi Penjaminan Aman akan mendorong kemajuan penjaminan di Pemprov DKI. Ia […]

Lapas Kelas IIB Tolitoli gelar pelatihan pertukangan batu bersertifikat bagi Warga Binaan dengan instruktur dari Disnaker Tolitoli. (Web. Ditjenpas)

Warga Binaan Lapas Tolitoli Ikuti Pelatihan Pertukangan Batu Bersertifikat

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle Adilman Zai
  • visibility 33
  • 0Komentar

PAStime News, Tolitoli – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tolitoli memberikan pembinaan kemandirian bagi Warga Binaan melalui pelatihan pertukangan batu bersertifikat, Rabu (20/8). Kegiatan yang di gelar di area pelatihan Lapas ini menghadirkan instruktur dari Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Tolitoli. Pelatihan di mulai dengan teori dasar tentang material bangunan, fungsi batako, hingga peralatan kerja. Selanjutnya, […]

Warga Binaan Lapas Kelas III Saumlaki garap lahan kosong usai panen sebagai upaya meningkatkan produktivitas. (Web. Ditjenpas)

Warga Binaan Lapas Saumlaki Produktif Garap Lahan Pertanian

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle Adilman Zai
  • visibility 31
  • 0Komentar

PAStime News, Saumlaki – Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Saumlaki kembali menggarap lahan pertanian, Rabu (20/8). Kegiatan ini di lakukan sebagai upaya meningkatkan produktivitas sekaligus memanfaatkan lahan kosong usai di laksanakan panen. Kepala Lapas Saumlaki, Ilham, menjelaskan bahwa program ini bertujuan agar Warga Binaan dapat berkarya dan mengembangkan keterampilan. “Kami ingin Warga Binaan […]

Rutan Kelas IIB Kefamenanu panen perdana sayuran hortikultura hasil program pembinaan dua bulan, bekerja sama dengan Dinas Pertanian TTU dan Yayasan Krisna Foundation, Rabu (20/8), (Web. Ditjenpas)

Produktif di Balik Jeruji, Rutan Kefamenanu Panen Sayuran

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle Adilman Zai
  • visibility 29
  • 0Komentar

PAStime News, Kefamenanu – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kefamenanu bekerja sama dengan Dinas Pertanian Kabupaten Timor Tengah Utara dan Yayasan Krisna Foundation sukses menggelar panen perdana sayuran holtikultura, Rabu (20/8). Kegiatan yang berlangsung di lahan pertanian Asimilasi Rutan Kefamenanu ini menandai keberhasilan program pembinaan yang telah berjalan selama dua bulan. Kepala Rutan Kefamenanu, Muhamad […]

Kakanwil Ditjenpas Malut, panen 100 ekor ayam pedaging di Lapas Ternate, Rabu (20/8). (Web. Ditjenpas)

Lapas Ternate Sukses Kembangkan Peternakan Ayam

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle Adilman Zai
  • visibility 33
  • 0Komentar

PAStime News, Ternate – Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Maluku Utara (Malut), S. Mahdar, memanen 100 ekor ayam pedaging di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Ternate, Rabu (20/8). Panen ini merupakan hasil Program Ketahanan Pangan dan Pembinaan Kemandirian yang di jalankan Lapas Ternate. Kakanwil menyampaikan apresiasi atas langkah yang di lakukan Lapas […]

Lapas Kelas IIB Piru berhasil memanen 35 ikat kacang panjang dari lahan pertanian Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Lapas Piru, Rabu (20/8). (Web Ditjenpas)

Panen Kacang Panjang, Lapas Piru Wujudkan Ketahanan Pangan

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle Adilman Zai
  • visibility 31
  • 0Komentar

PAStime News, Piru – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Piru kembali menuai hasil memuaskan dari program pembinaan kemandirian Warga Binaan di bidang pertanian. Rabu (20/8), Warga Binaan berhasil memanen 35 ikat kacang panjang dari lahan pertanian Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Lapas Piru. Kepala Lapas Piru, Dawa’i, menjelaskan bahwa panen ini merupakan salah satu rangkaian […]

Lapas Kelas IIA Pangkalpinang berhasil panen 106 kilogram semangka inul di lahan sket antar blok hunian, Selasa (19/8). (Web. Ditjenpas)

Lapas Pangkalpinang Sukses Panen 106 Kg Semangka Inul

  • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
  • account_circle Adilman Zai
  • visibility 32
  • 0Komentar

PAStime News, Pangkalpinang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pangkalpinang terus tunjukkan komitmennya dalam melaksanakan program pembinaan kemandirian bagi Warga Binaan. Hal ini di tandai dengan keberhasilan panen 106 kilogram semangka inul di lahan sket antar blok hunian, Selasa (19/8). Kalapas Pangkalpinang, Sugeng Indrawan, menyebut panen ini sebagai hasil kolaborasi petugas dan Warga Binaan dalam […]

expand_less