Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Cegah Narkoba, Petugas dan WBP Lapas Batang Jalani Tes Urine

Cegah Narkoba, Petugas dan WBP Lapas Batang Jalani Tes Urine

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 62

PAStime News, Batang – Sebagai wujud komitmen dalam menciptakan lingkungan Pemasyarakatan yang bersih dari penggunaan dan peredaran narkoba, Lapas Kelas IIB Batang menggelar kegiatan tes urine bagi petugas dan warga binaan, Jumat (19/9). Kegiatan di Klinik Lapas Batang ini wujud nyata Lapas Bersinar dan deteksi dini halinar dalam Program P4GN.

Tes urine tersebut di laksanakan oleh petugas kesehatan Lapas Batang dengan di dampingi oleh Ka. KPLP, Cendy, Kasubsi Perawatan, Indarto Adiputra, serta Kasubsi Peltatib, Windu Ari Agung. Sebelum pelaksanaan tes urine, kegiatan di awali dengan sosialisasi dan edukasi tentang bahaya serta efek samping penyalahgunaan narkoba oleh petugas kesehatan Lapas Batang, Zihan, guna memberikan pemahaman kepada warga binaan mengenai dampak buruk narkoba terhadap kesehatan maupun kehidupan sosial.

Kegiatan test urin di ikuti oleh dua orang petugas Lapas Batang dan empat orang warga binaan. Berdasarkan hasil pemeriksaan, seluruh sampel menunjukkan hasil negatif. Hal ini membuktikan bahwa lingkungan Lapas Batang bersih dari penyalahgunaan narkoba.

Ka. KPLP Lapas Batang, Cendy, menyatakan kegiatan ini bertujuan memastikan Lapas Batang bebas dari penyalahgunaan dan peredaran narkoba. “Dengan lingkungan yang bersih, proses pembinaan dapat berjalan optimal,” ujarnya.

Pelaksanaan tes urine merupakan wujud nyata dukungan Lapas Batang terhadap 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, khususnya poin ke-1 yaitu Memberantas peredaran narkoba dan pelaku penipuan dengan berbagi modus di Lapas dan Rutan. Hal ini penting dalam mendukung pembinaan terhadap warga binaan agar dapat berjalan dengan maksimal.

Tes urine ini menegaskan komitmen Lapas Batang mendukung program antinarkoba dan mewujudkan Lapas Bersinar untuk pembinaan optimal.

Humas Lapas Batang

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lapas Kelas IIA Pangkalpinang bagikan susu untuk 20 Warga Binaan lanjut usia (lansia) dan salurkan 666 paket peralatan mandi bagi seluruh Warga Binaan, Selasa (23/9).  (Dok: Humas Lapas Pangkalpinang)

    Lapas Pangkalpinang Bagikan Susu dan Paket Sehat untuk Lansia

    • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 69
    • 0Komentar

    PAStime News, Pangkalpinang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pangkalpinang bagikan susu untuk 20 Warga Binaan lanjut usia (lansia) dan salurkan 666 paket peralatan mandi bagi seluruh Warga Binaan, Selasa (23/9). Kegiatan ini menjadi rutinitas sekaligus wujud kepedulian Lapas Pangkalpinang terhadap kesehatan dan kebersihan Warga Binaan. Kalapas Pangkalpinang, Sugeng Indrawan, menjelaskan pemberian susu bagi Warga Binaan […]

  • Humanis dan Berkeadilan, Bapas Tanjungpandan Dampingi ABH Jalani Pidana Kerja Sosial di Panti Lansia

    Humanis dan Berkeadilan, Bapas Tanjungpandan Dampingi ABH Jalani Pidana Kerja Sosial di Panti Lansia

    • calendar_month Rab, 17 Des 2025
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 21
    • 0Komentar

    PAStime News, BELITUNG – Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Tanjungpandan melaksanakan pendampingan eksekusi putusan pengadilan terhadap seorang Anak yang Berkonflik dengan Hukum (ABH) yang menjalani pidana kerja sosial di Panti Lansia Dhuafa Muhammadiyah “Al-Maa’uun”, Rabu (17/12). Pelaksanaan pidana kerja sosial tersebut dieksekusi oleh Jaksa Kejaksaan Negeri Belitung dengan masa pelaksanaan selama dua bulan sesuai amar putusan […]

  • Sekolah Ramah Anak Hadri Wujud Komitmen Kota Bandung

    Sekolah Ramah Anak Kota Bandung Terwujud Lewat Kolaborasi, Bukan Instruksi

    • calendar_month Ming, 12 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 39
    • 0Komentar

    PAStime News, Bandung, 10 Oktober 2025 — Wali Kota Bandung Muhammad Farhan menegaskan bahwa Sekolah Ramah Anak tidak dapat terwujud hanya melalui perintah atau kebijakan formal, melainkan membutuhkan kolaborasi semua pihak mulai dari pendidik, orang tua, siswa, hingga dunia usaha. Pernyataan tersebut disampaikan saat Deklarasi Sekolah Ramah Anak Kota Bandung yang berlangsung di Sekolah Taruna […]

  • Lapas Watampone Gandeng Brimob Perkuat Kamtib

    Lapas Watampone Gandeng Brimob Perkuat Kamtib

    • calendar_month Sel, 2 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 45
    • 0Komentar

    PAStime News, Watampone – Kepala Lapas Watampone, Saripuddin Nakku, melakukan koordinasi dengan Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Sulsel pada Senin (01/09) pukul 10.40 WITA. Tujuan koordinasi ini adalah menjaga keamanan dan ketertiban di Lapas Kelas IIA Watampone. Komandan Batalyon C Pelopor, Kompol Rudi Mandaka, langsung menerima koordinasi tersebut. Dalam pertemuan ini, para pihak membahas […]

  • Lapas Tual kembangkan program hidroponik libatkan WBP untuk dukung ketahanan pangan nasional, 19/9. (Dok: Humas Lapas Tual)

    Produktif di Lapas Tual, Tanaman Hidroponik Diberi Nutrisi Khusus

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 72
    • 0Komentar

    PAStime News, Langgur – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tual, Kantor Wilayah Ditjenpas Maluku telah mengembangkan program hidroponik sebagai bentuk tindak lanjut arahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas) dan Asta Cita Presiden RI untuk mendukung ketahanan pangan nasional. Program ini melibatkan warga binaan pemasyarakatan (WBP) dalam kegiatan budidaya tanaman yang produktif dan berkelanjutan, Jumat (19/9). Nutrisi […]

  • Lapas Kelas IIB Muara Tebo Gelar Ujian Paket B dan C, Tegaskan Komitmen Pendidikan bagi Warga Binaan

    Lapas Kelas IIB Muara Tebo Gelar Ujian Paket B dan C, Tegaskan Komitmen Pendidikan bagi Warga Binaan

    • calendar_month Sel, 16 Des 2025
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 22
    • 0Komentar

    PAStime News, MUARA TEBO – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Muara Tebo bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tebo menggelar ujian semester ganjil 2025 bagi peserta program pendidikan Paket B dan C. Kegiatan ini digelar di aula dan ruang perpustakaan Lapas untuk memastikan hak pendidikan Warga Binaan tetap terpenuhi. Ujian diikuti oleh 20 Warga […]

expand_less