Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Olahraga » Kapan Waktu Terbaik Olahraga Jalan Kaki agar Manfaatnya Optimal?

Kapan Waktu Terbaik Olahraga Jalan Kaki agar Manfaatnya Optimal?

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 73

PAStime News – Olahraga tak perlu muluk-muluk di lakukan di tempat kebugaran. Jalan kaki cepat selama beberapa menit juga sudah bisa menjaga kebugaran tubuh.

Jalan kaki pun sudah menjadi salah satu jenis olahraga favorit banyak orang. Selain praktis dan tidak memerlukan biaya besar, aktivitas ini juga menyimpan banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.

Tapi, tahukah kamu kapan waktu paling ideal untuk melakukannya olah raga sederhana ini? Berikut ulasannya:

Jalan Kaki Pagi Hari

Berolahraga di pagi hari dapat membantu Anda merasa lebih berenergi, meningkatkan aliran darah dan membangunkan sistem saraf.

Sebuah studi yang diterbitkan pada 2012 menemukan sifat ketertarikan manusia pada foto makanan berkurang setelah berjalan kaki cepat selama 45 menit saat pagi hari, sementara ketertarikan pada foto makanan meningkat setelah melakukan aktivitas lain di hari tersebut.

Jalan Kaki Pertengahan Pagi

Bagi para pekerja kantoran yang setiap hari duduk di depan laptop, jalan kaki di pertengahan pagi di nilai baik. Setelah bekerja beberapa saat, ada baiknya mengambil sedikit jeda untuk jalan kaki.

“Jalan kaki di pertengahan pagi sangat baik untuk memberikan waktu bagi tubuh berhenti sejenak dari rutinitas pekerjaan. Aktivitas ini akan memberikan kesegaran ketimbang bergantung pada kopi,” kata personal trainer bersertifikasi, Andrew White.

Jalan Kaki Setelah Makan Siang

Waktu baik lainnya untuk jalan kaki adalah sesaat setelah makan siang. Tinjauan studi pada 2022 menemukan bahwa berdiri dan jalan kaki ringan sepanjang hari di kaitkan dengan meregulasi kadar gula darah pasca makan.

Berjalan kaki ringan setelah makan dapat membantu Anda mencapai target olahraga tanpa perlu menyisihkan banyak waktu. Dengan begitu, hal ini bisa menghindari Anda dari penyakit diabetes dan penumpukan lemak tubuh. Studi juga mengatakan orang yang kerap jalan kaki usai makan siang akan lebih tenang, siaga, bahagia, serta tak mudah stres.

Jalan Kaki Sore

Jika Anda tak biasa bangun pagi, maka jalan kaki sore juga bisa jadi waktu terbaik untuk menggerakkan tubuh.

“Sore hari merupakan waktu penstabilan tubuh, sehingga berjalan kaki merupakan aktivitas yang tepat,” kata White.

Ia juga menambahkan jalan kaki sore bisa menjadi transisi waktu dari bekerja ke istirahat. Untuk itu, jalan kaki bisa membuat badan dan pikiran jadi lebih rileks.

Jalan Kaki Malam Hari

Olahraga di malam hari bisa jadi hal yang Anda butuhkan untuk menghilangkan stres setelah seharian bekerja keras.

Dengan membuat tubuh lelah, Anda bisa tidur lebih nyenyak. White mengatakan waktu terbaik untuk jalan kaki malam hari adalah satu jam sebelum tidur.

Jalan kaki malam hari dapat membantu mengurangi keinginan ngemil pada malam hari dengan mengalihkan energi dan kebosanan Anda untuk bergerak.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lapas Kelas IIA Kupang Terima Kunjungan Tim Verifikasi PEKPPP Mandiri, Komitmen Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik

    Lapas Kelas IIA Kupang Terima Kunjungan Tim Verifikasi PEKPPP Mandiri, Komitmen Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik

    • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 28
    • 0Komentar

    PAStime News, Kupang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Kupang menerima kunjungan Tim Verifikasi Lapangan Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP) Mandiri dari Sekretariat Jenderal Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan, Kamis (23/10). Kunjungan ini dilaksanakan sebagai bagian dari upaya menilai, memantau, dan memastikan mutu pelayanan publik di lingkungan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan berjalan sesuai standar yang telah ditetapkan pemerintah. Tim […]

  • Lapas Bandanaira Gelar Tes Urine Mendadak, Seluruh Peserta Negatif Narkoba (Dok. Istimewa)

    Lapas Bandanaira Gelar Tes Urine Mendadak, Seluruh Peserta Negatif Narkoba

    • calendar_month Jum, 5 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Banda Naira, PAStime News – Lapas Kelas III Bandanaira menggelar tes urine mendadak bagi Warga Binaan dan petugas, Jumat (5/12). Kegiatan ini di lakukan mandiri sebagai antisipasi. Selain itu, tindakan tersebut memperkuat pengawasan internal terhadap penyalahgunaan narkoba. Komitmen Pemberantasan Narkoba di Lingkungan Pembinaan: Pengawasan Ketat, Tindakan Tegas, dan Evaluasi Berkelanjutan untuk Menciptakan Lapas yang Bersih, […]

  • Agak Laen: Menyala Pantiku! Tembus 6 Juta Penonton pada Hari ke-14 Penayangan (Dok. Istimewa)

    Agak Laen: Menyala Pantiku! Tembus 6 Juta Penonton pada Hari ke-14 Penayangan

    • calendar_month Jum, 12 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 36
    • 0Komentar

    JAKARTA, PAStime News – Pada hari ke-14 penayangan, film Agak Laen: Menyala Pantiku! mencapai 6 juta penonton dan terus menarik perhatian publik. Pada unggahan Instagram resmi, Imajinari menegaskan capaian tersebut. Antusiasme Publik Terus Meningkat dan Menempatkan Film Ini di Deretan Terlaris Sepanjang Masa Sekaligus Membuktikan Konsistensi Imajinari dalam Menghadirkan Cerita Baru yang Menghibur dan Menggugah […]

  • Kalapas Jember Tandatangani Perjanjian Kinerja 2026, Wujudkan Kerja Nyata

    Kalapas Jember Tandatangani Perjanjian Kinerja 2026, Wujudkan Kerja Nyata

    • calendar_month Rab, 7 Jan 2026
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 7
    • 0Komentar

    PAStime News, SIDOARJO – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Jember bersama Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan se-Jawa Timur tandatangani Perjanjian Kinerja Tahun 2026, Selasa (6/1). Bertempat di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Surabaya, hadir Kepala Lapas Jember, RM. Kristyo Nugroho, serta Kepala UPT Pemasyarakatan se-Jawa Timur. Kristyo menyampaikan penandatanganan Perjanjian Kinerja  menjadi penguat komitmen seluruh […]

  • Komitmen Berantas Narkoba Lapas Karang Intan Kerja sama dengan BNNK Banjarbaru

    Komitment Lapas Narkotika Karang Intan Untuk Memberantas Narkoba, Ajak Kerja Sama BNNK Banjarbaru

    • calendar_month Kam, 12 Jun 2025
    • account_circle Admin
    • visibility 73
    • 0Komentar

    PAStime News, Banjarbaru – Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan terus menunjukkan komitmen nyata dalam mendukung 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, terutama poin pertama mengenai pemberantasan narkoba. Kalapas Edi Mulyono membuktikan hal ini dengan memimpin langsung kunjungan kerja ke kantor BNNK Banjarbaru dan menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) pada Rabu (11/6). Dalam kunjungan […]

  • Dukung 15 Program Aksi Kemenimipas, Lapas Tanjung Laksanakan Tes Urine

    Dukung 15 Program Aksi Kemenimipas, Lapas Tanjung Laksanakan Tes Urine

    • calendar_month Kam, 8 Jan 2026
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 8
    • 0Komentar

    PAStime News, TANJUNG – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tanjung laksanakan tes urine sebagai dukungan terhadap 15 Program Aksi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas), khususnya pencegahan serta pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba di lingkungan Pemasyarakatan. Kegiatan ini dilaksanakan diikuti oleh seluruh petugas dan perwakilan Warga Binaan Lapas Tanjung, Rabu, (7/1). Tes urine merupakan deteksi dini sekaligus upaya preventif […]

expand_less