Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Lapas Pemuda Madiun Dukung Audit Ketaatan oleh Inspektorat Wilayah III

Lapas Pemuda Madiun Dukung Audit Ketaatan oleh Inspektorat Wilayah III

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 51

PAStime News, Madiun – Lapas Pemuda Kelas IIA Madiun menerima kunjungan Tim Inspektorat Wilayah III Kementerian Hukum dan HAM dalam rangka Entry Meeting Audit Ketaatan, Selasa (19/8). Tim Inspektorat Wilayah III melakukan audit untuk menilai pelaksanaan tugas dan fungsi Pemasyarakatan secara akuntabel dan sesuai ketentuan.

Tim Inspektorat mengawali kegiatan dengan meninjau dapur Lapas untuk memastikan layanan makanan berjalan sesuai standar. Selanjutnya, mereka memeriksa gudang senjata yang di kelola oleh Seksi Administrasi Keamanan dan Ketertiban.

Dukungan penuh terhadap proses audit di sampaikan langsung oleh Kalapas Wahyu Susetyo. Ia menyebut audit ini sebagai langkah strategis dalam peningkatan kualitas tata kelola dan penguatan integritas. “Kami siap mendukung dan menindaklanjuti setiap arahan yang di berikan,” ujarnya.

Perwakilan Tim Inspektorat, Hendro Tri Prasetyo, menegaskan audit di lakukan bukan untuk mencari kesalahan, melainkan sebagai evaluasi bersama demi memastikan tugas di jalankan transparan dan akuntabel. “Audit ini bertujuan mendorong perbaikan berkelanjutan,” jelasnya.

Tim Inspektorat menjadwalkan audit selama lima hari hingga Sabtu (23/8), mencakup pemeriksaan dokumen, observasi, dan pendalaman fungsi pemasyarakatan.

Kegiatan ini diharapkan mendorong tata kelola Lapas Pemuda Madiun yang lebih transparan, tertib, dan sesuai prinsip good governance.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rutan Makassar Gelar Upacara Hari Kesaktian Dengan Khidmat

    Rutan Makassar Upacara Hari Kesaktian Pancasila, Tekankan Nilai-nilai Pancasila

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 87
    • 0Komentar

    PAStime News, Makassar – Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Oktober 2025. Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Makassar menggelar upacara secara khidmat di lapangan dalam rutan. Kegiatan ini di pimpin langsung oleh Kepala Rutan Makassar dan di ikuti oleh seluruh pejabat struktural, jajaran pegawai, serta perwakilan warga binaan pemasyarakatan. […]

  • Kemenpar–Kemenpora Resmi Kerja Sama Kembangkan Wisata Olahraga, Targetkan Dampak Ekonomi Daerah

    Kemenpar–Kemenpora Resmi Kerja Sama Kembangkan Wisata Olahraga, Targetkan Dampak Ekonomi Daerah

    • calendar_month Sel, 23 Des 2025
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 20
    • 0Komentar

    PAStime News, JAKARTA – Kementerian Pariwisata (Kemenpar) dan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) resmi menjalin kerja sama strategis dalam pengembangan wisata olahraga (sports tourism) di Indonesia. Kesepakatan tersebut ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman oleh Menteri Pariwisata Widiyanti Putri Wardhana dan Menteri Pemuda dan Olahraga Erick Thohir di Jakarta, Senin (22/12). Menteri Pariwisata Widiyanti Putri Wardhana menyampaikan […]

  • Rutan Surakarta Teken Kontrak Pembangunan Rutan Baru

    Rutan Surakarta Teken Kontrak Pembangunan Rutan Baru di Karanganyar

    • calendar_month Rab, 17 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 57
    • 0Komentar

    PAStime News, Surakarta – Penandatanganan kontrak manajemen konstruksi antara Rutan Kelas I Surakarta dan PT Manggala Karya Bangun Sarana sebagai pemenang tender resmi di laksanakan pada Selasa (16/09) di Aula Baharudin Lopa. Kontrak ini menandai di mulainya tahapan lanjutan pembangunan rutan baru di Karanganyar. Kontrak di tandatangani langsung oleh Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Rutan Surakarta, […]

  • Kelola Emosi dan Kesehatan Mental, Warga Binaan Lapas Tabanan Ikuti Sesi Konseling Teh Rina (Dok. Istimewa)

    Kelola Emosi dan Kesehatan Mental, Warga Binaan Lapas Tabanan Ikuti Sesi Konseling Teh Rina

    • calendar_month Kam, 4 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Lapas Kelas IIB Tabanan terus menghadirkan layanan kesehatan mental profesional untuk mendukung pembinaan. Melalui Program Therapy Stress Narapidana (Teh Rina), Warga Binaan memperoleh pendampingan psikologis yang aman, tanpa stigma, serta mampu membantu mereka mengelola tekanan emosional selama menjalani masa pidana. Kolaborasi strategis ini menjadi bukti nyata komitmen menjaga kesehatan mental dan kesiapan reintegrasi sosial. Tabanan, […]

  • Bapas Tanjungpandan Dapat Apresiasi atas Produk Unggulan BERAGE (Dok.Istimewa)

    Bapas Tanjungpandan Dapat Apresiasi atas Produk Unggulan BERAGE

    • calendar_month Jum, 12 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 26
    • 0Komentar

    JAKARTA, PAStime News – Produk unggulan Klien Bapas Kelas II Tanjungpandan, BERAGE, mendapat apresiasi tinggi dari Deputi Koordinasi Imigrasi dan Pemasyarakatan I Nyoman Gede Surya Mataram dan Analis Kebijakan Ahli Madya Sutoyo. Keduanya menyampaikan pujian atas peletek tenggiri dan keripik sukun pada Kamis (11/12). Selanjutnya, mereka juga menilai produk tersebut memiliki potensi besar. Kepala Bapas Tanjungpandan […]

  • Lapas IIA Purwokerto ikut serta dalam peluncuran BMS TV DISKET 86, inovasi digital informasi, diwakili oleh Kasi Kamtib, Rabu (17/9). (Dok: Humas Lapas Purwokerto)

    Lapas IIA Purwokerto Dukung Transformasi Digital Lewat Peluncuran BMS TV DISKET 86

    • calendar_month Rab, 17 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 47
    • 0Komentar

    PAStime News, Purwokerto – Lapas Kelas IIA Purwokerto turut serta dalam kegiatan Peluncuran Terbaru BMS TV DISKET 86, inovasi revolusioner di bidang informasi digital, yang di selenggarakan pada Rabu (17/09/2025) pukul 13.00–15.00 WIB. Dalam kesempatan ini, Lapas IIA Purwokerto di wakili oleh Kasi Kamtib selaku penanggung jawab Humas. Acara peluncuran ini bertujuan memperkenalkan inovasi digital […]

expand_less