Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » LPKA Medan Tempa Anak Binaan Lewat Pencak Silat

LPKA Medan Tempa Anak Binaan Lewat Pencak Silat

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 67

PAStime News, MedanLembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas I Medan terus berupaya membentuk karakter tangguh dan disiplin Anak Binaan, melalui kegiatan pembinaan kepribadian berbasis olahraga beladiri. Bekerja sama dengan Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kota Binjai, LPKA Medan menggelar pelatihan pencak silat bagi Anak Binaan di lapangan olahraga LPKA, Selasa (29/7).

Kegiatan ini bertujuan menanamkan nilai sportivitas, kedisiplinan, dan pengendalian diri kepada Anak Binaan. Peserta antusias berlatih bersama Coach Fandi dari IPSI Binjai, yang mengajarkan teknik dasar silat dan etika bela diri.

“Pencak silat tidak hanya melatih fisik, tetapi juga membentuk jiwa yang kuat, sabar, dan bertanggung jawab. Bekal ini penting agar Anak Binaan menjadi pribadi lebih baik saat kembali ke masyarakat,” ujar Kepala LPKA Medan, Fauzi Harahap.

Sementara itu, Coach Fandi menegaskan bahwa pelatihan ini membawa misi lebih dari sekadar keterampilan bela diri. “Kami hadir untuk membangun rasa percaya diri dan semangat juang. Pencak silat adalah warisan budaya yang bisa menjadi jembatan perubahan hidup,” jelasnya.

Pelatihan ini bukti sinergi LPKA Medan dan mitra eksternal, bahwa pembinaan juga mencakup olahraga sebagai pembentuk karakter.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lapas Kelas IIB Tolitoli menerima kunjungan tim peliputan Radio Republik Indonesia (RRI) Tolitoli dalam program News Indepth, Selasa (22/7).

    Dari Balik Lapas ke Udara RRI: Kisah Inspiratif Warga Binaan

    • calendar_month Kam, 24 Jul 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 63
    • 0Komentar

    PAStime News, Tolitoli – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tolitoli menerima kunjungan tim peliputan Radio Republik Indonesia (RRI) Tolitoli dalam program News Indepth, Selasa (22/7). Dalam kegiatan ini, Warga Binaan Marwan berbagi kisah hidup dan pengalaman pembinaan selama menjalani masa pidana. “Selama di sini, kami merasakan banyak perubahan dalam diri. Kami di bina agar lebih […]

  • LPKA Kelas I Medan dikunjungi Anggota Komisi XIII DPR RI, Dr. Maruli Siahaan, pada Sabtu (06/09/25), disambut langsung oleh Kepala LPKA dan para anak binaan. (Dok: Humas LPKA Medan)

    Program LPKA Medan Dapat Pujian dari Komisi XIII DPR

    • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 56
    • 0Komentar

    PAStime News, Medan – Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas I Medan mendapat kunjungan perseorangan dari Anggota Komisi XIII DPR RI, Bapak Kombes Pol (Purn) Dr. Maruli Siahaan, S.H., M.H dari Fraksi Partai Golkar. Pada Sabtu (06/09/25). Kunjungan ini di sambut langsung oleh Kepala LPKA Medan, Fauzi Harahap, bersama jajaran, dan di sambut antusias oleh […]

  • LPKA Kelas II Ambon Tanamkan Nilai Keagamaan Melalui Kegiatan Wirid Remaja Bersama Kemenag Kota Ambon

    LPKA Kelas II Ambon Tanamkan Nilai Keagamaan Melalui Kegiatan Wirid Remaja Bersama Kemenag Kota Ambon

    • calendar_month Jum, 7 Nov 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 29
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon — Dalam upaya menanamkan nilai-nilai keagamaan dan membentuk karakter religius bagi Anak Binaan, Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Ambon menggelar kegiatan Wirid Remaja di Masjid Baiturrahman LPKA Ambon, Kamis (6/11). Kegiatan yang berlangsung khidmat tersebut merupakan hasil kerja sama antara LPKA Ambon dan Kementerian Agama (Kemenag) Kota Ambon. Seluruh Anak Binaan beragama Islam […]

  • Lapas Jambi Gelar Perayaan Natal Bersama Kemenag: Suasana Haru, Damai, dan Penuh Toleransi

    Lapas Jambi Gelar Perayaan Natal Bersama Kemenag: Suasana Haru, Damai, dan Penuh Toleransi

    • calendar_month Sel, 9 Des 2025
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 17
    • 0Komentar

    PAStime News, JAMBI – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Jambi menyelenggarakan perayaan Natal bersama Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Jambi, Senin (8/12). Ibadah berlangsung di Gereja Oikumene Lapas Jambi dan diikuti oleh Warga Binaan Kristen serta jajaran petugas, dalam suasana yang aman, tertib, dan penuh kekhidmatan. Kegiatan ini mencerminkan kuatnya nilai toleransi dan kebersamaan di lingkungan Pemasyarakatan. […]

  • Lapas Cipinang Hadirkan Pelayanan Prima bagi Keluarga Warga Binaan di Penutup Tahun 2025

    Lapas Cipinang Hadirkan Pelayanan Prima bagi Keluarga Warga Binaan di Penutup Tahun 2025

    • calendar_month Kam, 1 Jan 2026
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 12
    • 0Komentar

    PAStime News, CIPINANG – Tutup tahun 2025 dengan semangat pelayanan, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Cipinang hadirkan layanan kunjungan yang prima dan humanis bagi keluarga Warga Binaan, Rabu (31/12). Meski berada di pengujung tahun, seluruh rangkaian layanan tetap berjalan optimal, tertib, dan berorientasi pada kenyamanan pengunjung. Sejak pagi, jajaran petugas disiagakan untuk memastikan alur kunjungan berlangsung […]

  • Lapas Tanjungpinang Musnahkan Barang Bukti Hasil Razia, Komitmen Wujudkan Lapas Bersih dan Kondusif

    Lapas Tanjungpinang Musnahkan Barang Bukti Hasil Razia, Komitmen Wujudkan Lapas Bersih dan Kondusif

    • calendar_month Sen, 13 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 42
    • 0Komentar

    PAStime News, Tanjungpinang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tanjungpinang melaksanakan kegiatan pemusnahan barang bukti hasil razia, sebagai bagian dari komitmen menciptakan lingkungan pemasyarakatan yang aman, tertib, dan bebas dari barang terlarang. Pemusnahan di lakukan terhadap berbagai barang sitaan yang di peroleh dari hasil razia rutin maupun insidentil di dalam blok hunian warga binaan sejak […]

expand_less