Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Kesehatan » Surabaya Gratiskan Imunisasi HPV dan Cek Kesehatan Anak

Surabaya Gratiskan Imunisasi HPV dan Cek Kesehatan Anak

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 56

PAStime News, Surabaya – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya kembali menunjukkan komitmennya dalam melindungi kesehatan generasi muda.

Lewat program Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) dan Cek Kesehatan Gratis (CKG) yang berlangsung serentak di seluruh kota, ribuan siswa dari tingkat SD hingga SMP mendapat pelayanan kesehatan tanpa di pungut biaya sepeser pun.

Ketua Tim Penggerak PKK Kota Surabaya, Rini Indriyani atau akrab di sapa Bunda Rini, turun langsung memantau jalannya program di tiga sekolah pada Senin 11 Agustus 2025, yakni SD Al Hikmah, SDIT Al Ghilmani, dan SD Darul Ulum.

Imunisasi ini adalah investasi jangka panjang untuk kesehatan anak-anak hingga mereka dewasa. Mohon dukungan orang tua agar anak-anak kita tumbuh sehat dan kuat,” ujar Bunda Rini saat memberikan semangat kepada para siswa.

Jenis Imunisasi yang Di berikan

Program BIAS tahun ini menyasar siswa kelas 1, 2, dan 5 SD/MI, serta siswi kelas 9 SMP. Jenis imunisasi yang di berikan meliputi:

  • Measles-Rubella (MR) untuk mencegah campak dan rubella (kelas 1 SD)
  • Difteri-Tetanus (DT) untuk siswa kelas 1 SD

  • Tetanus-Difteri (Td) untuk kelas 2 dan 5 SD

Human Papillomavirus (HPV) khusus untuk siswi kelas 5 SD dan 9 SMP guna mencegah kanker leher rahim.

Bunda Rini menegaskan, imunisasi HPV yang dulunya berbayar dan tergolong mahal kini bisa di akses gratis berkat dukungan pemerintah pusat.

Cek Kesehatan Gratis dari PAUD hingga SMA

Selain imunisasi, anak-anak mulai dari PAUD hingga SMA juga mendapat layanan pemeriksaan kesehatan gratis.

Layanan ini mencakup cek gula darah, tekanan darah, pemeriksaan mata (terutama terkait risiko penggunaan gadget), dan pemeriksaan gigi untuk mengantisipasi kerusakan akibat konsumsi gula berlebihan.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Surabaya, Nanik Sukristina, menjelaskan bahwa imunisasi di lakukan secara bertahap:

Agustus 2025: Imunisasi Campak-Rubella (MR) dan HPV

November 2025: Imunisasi Difteri-Tetanus (DT) dan Td

“Jika ada anak yang sakit saat jadwal imunisasi, mereka akan di jadwalkan ulang setelah pulih. Semua gratis, jadi tidak ada alasan untuk melewatkan kesempatan ini,” tegas Nanik.

Dengan langkah preventif seperti ini, Pemkot Surabaya berharap mampu menekan angka penyakit menular dan menciptakan generasi masa depan yang sehat, cerdas, dan tangguh.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kanwil Ditjenpas Kalteng gelar Jalan Sehat dan Lomba Tradisional untuk meriahkan HUT ke-80 Kemerdekaan RI. (Dok. Istimewa)

    Langkah Sehat, Semangat Merdeka Bersama Ditjenpas Kalteng

    • calendar_month Sab, 23 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 36
    • 0Komentar

    PAStime News, Palangka Raya – Dalam rangka memeriahkan semangat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Kanwil Ditjenpas) Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar kegiatan Jalan Sehat dan Lomba Tradisional. Acara ini di ikuti oleh berbagai unsur internal maupun eksternal dan berlangsung meriah di halaman Kanwil Pemasyarakatan Kalteng, Sabtu (23/8). Turut […]

  • HUT ke-80 RI Pemasyarakatan Perkuat Pembinaan Humanis & Adil

    HUT ke-80 RI Pemasyarakatan Perkuat Pembinaan Humanis & Adil

    • calendar_month Sen, 18 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 39
    • 0Komentar

    PAStime News, Jakarta – Jajaran Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas) mengikuti Upacara Gabungan Peringatan HUT Ke-80 RI pada Minggu (17/8) dengan penuh khidmat dan rasa syukur. Kementerian Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Kemenko Kumham Imipas) serta Kementerian Hukum dan HAM juga mengikuti kegiatan ini. Menko Kumham Imipas, Yusril Ihza Mahendra, memimpin langsung upacara […]

  • Kepala Lapas Cibinong Hadiri Pengukuhan Kepatuhan Internal Ditjen PAS (Dok. Istimewa)

    Kepala Lapas Cibinong Hadiri Pengukuhan Kepatuhan Internal Ditjen PAS, Perkuat Komitmen Integritas dan Reformasi Birokrasi

    • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 158
    • 0Komentar

    PAStime News, Bogor, 17 Oktober 2025 – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Cibinong, Wisnu Hani Putranto, menghadiri kegiatan Pengukuhan Pelaksanaan Kepatuhan Internal Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjen PAS) yang di selenggarakan di Mako Brimob Polri Resimen I Pelopor, Kedung Halang, Bogor, pada Jumat (17/10/2025). Acara tersebut di pimpin langsung oleh Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi, […]

  • LPKA Kutoarjo: Kakanwil Soroti Cagar Budaya & Beri Al-Qur’an

    LPKA Kutoarjo: Kakanwil Soroti Cagar Budaya & Berikan Al-Qur’an

    • calendar_month Sen, 4 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 47
    • 0Komentar

    PAStime News, Kutoarjo – Kakanwil Direktorat Jendral Pemasyarakatan Jawa Tengah, Mardi Santoso, melakukan kunjungan kerja ke Lembaga Pembinaan Khusus (LPKA)  Anak Kelas I Kutoarjo, Kamis (31/7), untuk memantau langsung pelaksanaan tugas pembinaan di lapas khusus anak tersebut. Dalam kunjungannya, Mardi meninjau fasilitas utama seperti Wisma Hunian Anak Binaan dan Klinik Pratama guna memastikan layanan berjalan […]

  • Solidaritas Tanpa Batas: Lapas Wahai Salurkan Bantuan untuk Aceh, Sumut, dan Sumbar

    Solidaritas Tanpa Batas: Lapas Wahai Salurkan Bantuan untuk Aceh, Sumut, dan Sumbar

    • calendar_month Jum, 5 Des 2025
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 33
    • 0Komentar

    PAStime News, WAHAI – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai menunjukkan kepedulian sosial yang tinggi dengan menyalurkan bantuan dana bagi korban bencana banjir bandang yang melanda Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Aksi solidaritas ini dilakukan melalui transfer bank pada Jumat (5/12) sebagai bentuk dukungan cepat dan tepat sasaran kepada para penyintas bencana. Kepala Lapas Wahai, […]

  • Lapas Kelas IIA Pangkalpinang gelar Pembinaan Fisik, Mental, dan Disiplin (FMD) bagi petugasnya di Pantai Tikus Emas, Kabupaten Bangka, Sabtu (9/8). (Web.Ditjenpas)

    Core Value PRIMA Ditanamkan Lapas Pangkalpinang melalui FMD

    • calendar_month Sen, 11 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 43
    • 0Komentar

    PAStime News, Pangkalpinang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pangkalpinang gelar Pembinaan Fisik, Mental, dan Disiplin (FMD) bagi petugasnya di Pantai Tikus Emas, Kabupaten Bangka, Sabtu (9/8). Kegiatan ini bertujuan menanamkan core value atau tata nilai kelembagaan PRIMA: Profesional, Responsif, Integritas, Modern, dan Akuntabel yang di usung oleh Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan sebagai pedoman kerja mencakup sikap yang […]

expand_less