Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Tag "Bandung"

Bandung

Polda Metro Jaya Imbau The Jakmania Tak Datang ke GBLA Saat Laga Persib vs Persija

Polda Metro Jaya Imbau The Jakmania Tak Datang ke GBLA Saat Laga Persib vs Persija

  • calendar_month Jum, 9 Jan 2026
  • account_circle Ghiffary Alfiansyach
  • visibility 6
  • 0Komentar

PAStime News, JAKARTA – Polda Metro Jaya mengimbau The Jakmania, suporter Persija Jakarta, untuk tidak datang langsung ke Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, saat pertandingan Persib Bandung melawan Persija Jakarta yang dijadwalkan berlangsung pada Minggu, 11 Januari 2026. Imbauan tersebut disampaikan Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Budi Hermanto dalam keterangannya […]

Matcha Enak di Bandung yang Wajib di Coba (Dok. Istimewa)

Matcha Enak di Bandung yang Wajib di Coba

  • calendar_month Sel, 23 Des 2025
  • account_circle Husni
  • visibility 22
  • 0Komentar

BANDUNG, PAStime News – Bandung terus menghadirkan ragam destinasi kuliner menarik, termasuk tempat matcha yang ramai dan di gemari pencinta teh hijau Jepang. Seiring tren kuliner berkembang, popularitas matcha enak di Bandung terus meningkat. Oleh karena itu, banyak kafe menyajikan matcha berkualitas tinggi. Selain rasa, pengalaman menikmati matcha juga di dukung suasana estetik dan nyaman. […]

AFC Kembali Jatuhkan Sanksi, Persib Bandung Didenda Hampir Rp500 Juta

AFC Kembali Jatuhkan Sanksi, Persib Bandung Didenda Hampir Rp500 Juta

  • calendar_month Rab, 17 Des 2025
  • account_circle Husni
  • visibility 46
  • 0Komentar

Bandung,PAStime News — Persib Bandung kembali menerima sanksi dari Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC). Keputusan tersebut tertuang dalam hasil sidang Komite Disiplin dan Etika AFC yang di gelar pada 15 Desember, terkait sejumlah pelanggaran serius yang terjadi pada laga kompetisi Asia. Dalam putusan resmi AFC, Persib di jatuhi denda sebesar USD30.000 atau setara Rp499.050.000 (kurs […]

Persib Bandung Pastikan Tiket ke 16 Besar ACL 2 Usai Kalahkan Bangkok United 1-0 dok:(kompas.com)

Persib Bandung Pastikan Tiket ke 16 Besar ACL 2 Usai Kalahkan Bangkok United 1-0

  • calendar_month Kam, 11 Des 2025
  • account_circle Husni
  • visibility 49
  • 0Komentar

BANDUNG,PAStime News, — Persib Bandung resmi mengamankan tempat di 16 besar AFC Champions League 2 (ACL 2) setelah meraih kemenangan krusial 1-0 atas Bangkok United pada laga pamungkas Grup G di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Rabu malam. Sejak kick-off, Persib langsung menguasai pertandingan dan menciptakan peluang berbahaya. Pada menit kelima, Maung Bandung memperoleh penalti […]

GenKBiz & Star Festival 2025 di Bandung, KB Bank Dorong Wirausaha Muda (Dok. Istimewa)

GenKBiz & Star Festival 2025 di Bandung, KB Bank Dorong Wirausaha Muda

  • calendar_month Ming, 7 Des 2025
  • account_circle Husni
  • visibility 46
  • 0Komentar

Bandung, PAStime News – KB Bank terus memperkuat komitmen dalam memberdayakan generasi muda Indonesia lewat GenKBiz Bandung 2025 dan Star Festival 2025. Program ini bertujuan membangun kreativitas, literasi finansial, serta kemampuan wirausaha generasi Z yang kini menjadi motor ekonomi kreatif nasional. Karena itu, KB Bank menghadirkan wadah baru yang mempertemukan ide, bimbingan, dan akses lebih […]

Peduli Lingkungan, BRI Ajak Masyarakat Tanam 3.000 Bibit Pohon di Bandung (Dok. Istimewa) photo_camera 3

Peduli Lingkungan, BRI Ajak Masyarakat Tanam 3.000 Bibit Pohon di Bandung

  • calendar_month Ming, 7 Des 2025
  • account_circle Husni
  • visibility 28
  • 0Komentar

Bandung, PAStime News – BRI terus memperkuat komitmen penerapan prinsip ESG melalui program BRI Menanam – Grow & Green. Program ini berjalan sejak 2022 dan memberikan dampak nyata terhadap lingkungan sekaligus mendukung pertumbuhan berkelanjutan. Aksi Pemulihan Ekosistem Darat dan Laut untuk Mendukung Adaptasi Perubahan Iklim Serta Peningkatan Kesejahteraan Komunitas Perubahan iklim memengaruhi ekosistem dan kehidupan […]

Ditjenpas Mantapkan Implementasi KUHP Baru, PK Jawa Barat Dibekali Pemahaman Mendalam

Ditjenpas Mantapkan Implementasi KUHP Baru, PK Jawa Barat Dibekali Pemahaman Mendalam

  • calendar_month Sen, 1 Des 2025
  • account_circle Ghiffary Alfiansyach
  • visibility 35
  • 0Komentar

PASTime News, BANDUNG – Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) melalui Direktorat Pembimbingan Kemasyarakatan bekerja sama dengan Kantor Wilayah (Kanwil) Ditjenpas Jawa Barat menyelenggarakan Sosialisasi Undang-Undang RI Nomor 1 Tahun 2023 dan Undang-Undang RI Nomor 2 Tahun 2023 tentang KUHP, Kamis (27/11). Kegiatan yang di gelar di Balai Pemasyarakatan (Bapas) Bandung ini di ikuti oleh seluruh Pembimbing […]

Hasil Piala Presiden 2025: Port FC ke Final Usai Kalahkan Dewa United 2-1

Hasil Piala Presiden 2025: Port FC ke Final Usai Kalahkan Dewa United 2-1

  • calendar_month Jum, 11 Jul 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 71
  • 0Komentar

PAStime News, Bandung – Port FC mengalahkan Dewa United dengan skor 2-1 dalam laga terakhir penyisihan grup B Piala Presiden 2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis, 10 Juli 2025. Kemenangan ini membuat skuad asal Thailand tersebut melaju ke babak final. Mengawali babak pertama, Port FC lebih banyak menekan pertahanan Dewa United. Skuad […]

expand_less