Kemenkum
Bahas Transfer Napi hingga Visa Wisatawan, Pertemuan Indonesia–Jepang Jadi Sorotan
- calendar_month Rab, 10 Des 2025
- visibility 19
- 0Komentar
PAStime News, JAKARTA – Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Menko Kumham Imipas) RI, Yusril Ihza Mahendra, menyatakan bahwa Indonesia terbuka untuk mempertimbangkan opsi transfer narapidana asal Jepang apabila terdapat permintaan resmi dari Pemerintah Jepang. Dalam pertemuan dengan Kuasa Usaha Kedutaan Besar Jepang di Jakarta, Myochin Mitsuru, Yusril mengungkapkan bahwa saat ini terdapat dua […]
Kakanwil Ditjenpas Kaltim Sambangi Kemenkum Kaltim: Siap Perkuat Sinergi Hukum dan Pemasyarakatan
- calendar_month Kam, 4 Des 2025
- visibility 37
- 0Komentar
PAStime News, SAMARINDA – Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Kalimantan Timur, Endang Lintang Hardiman, melakukan audiensi ke Kantor Wilayah Kementerian Hukum (Kemenkum) Kaltim. Kehadiran Endang disambut langsung oleh Kakanwil Kemenkum Kaltim, Ikmal Idrus, dalam rangka mempererat koordinasi dan memperkuat sinergi kelembagaan. Kunjungan ini menjadi momentum penting bagi kedua instansi untuk membahas hubungan kerja, […]
Lapas Ternate Hadiri Entry Meeting BPK RI Terkait Pemeriksaan Kepatuhan Pengelolaan BMN
- calendar_month Kam, 2 Okt 2025
- visibility 45
- 0Komentar
PAStime News, Ternate – Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) menggelar Entry Meeting terkait Pemeriksaan Kepatuhan Pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) pada Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan. Acara ini digelar di Kementerian Hukum di Aula Gamalama Kantor Wilayah Hukum, Kamis (2/10). Dalam acara ini, Kepala Lapas Kelas IIA Ternate, Faozul Ansori, bersama operator pengelola BMN […]
