Kontrol Keliling
Jelang Nataru, Lapas Narkotika Karang Intan Intensifkan Kontrol Keliling untuk Perkuat Keamanan
- calendar_month Sel, 16 Des 2025
- visibility 23
- 0Komentar
KARANGINTAN,PAStime News – Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan meningkatkan kesiapsiagaan pengamanan dengan mengintensifkan kegiatan kontrol keliling (trolling). Langkah ini di lakukan sebagai upaya antisipasi terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban (kamtib) yang cenderung meningkat pada momentum akhir tahun. Kegiatan trolling menyasar sejumlah area strategis di […]
Tim Medis Lapas Narkotika Muara Sabak Gelar Kontrol Keliling, Pastikan Kesehatan Warga Binaan
- calendar_month Sen, 6 Okt 2025
- visibility 58
- 0Komentar
PAStime News, Muara Sabak — Tim Medis Lapas Narkotika Kelas IIB Muara Sabak kembali menggelar kontrol keliling pada Senin (06/10/2025) untuk memastikan kondisi kesehatan warga binaan tetap terjaga. Melalui kegiatan ini, tim medis membuktikan komitmen mereka dalam memberikan pelayanan kesehatan secara optimal. Mereka memeriksa warga binaan langsung di blok hunian, mulai dari pengecekan tekanan darah, […]
Rutan Sukadana Kontrol Keliling Pastikan Aktivitas WBP Positif
- calendar_month Sel, 23 Sep 2025
- visibility 46
- 0Komentar
PAStime News, Sukadana – Plh. Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan (KPR) Rutan Kelas IIB Sukadana, Mario Fillie, bersama pejabat struktural dan staf melakukan kontrol keliling blok hunian pada Selasa (23/09). Mereka melaksanakan kegiatan ini untuk memperkuat pengawasan. Tujuannya adalah mendeteksi dini potensi gangguan keamanan serta ketertiban di dalam rutan. Dalam kegiatan tersebut, mereka memeriksa langsung kondisi […]
