Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Tag "Lapas Karang Intan"

Lapas Karang Intan

Warga Binaan Lapas Karang Intan Bikin Kain Sasirangan Khas Dayak, Hasilnya Bikin Kagum!

Warga Binaan Lapas Karang Intan Bikin Kain Sasirangan Khas Dayak, Hasilnya Bikin Kagum!

  • calendar_month Sel, 9 Des 2025
  • account_circle Ghiffary Alfiansyach
  • visibility 16
  • 0Komentar

PAStime News, KARANG INTAN – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat program pembinaan kemandirian bagi Warga Binaan. Melalui kegiatan produktif berbasis kearifan lokal, Lapas menggelar pelatihan pembuatan kain sasirangan bermotif Dayak dan Tuguh Alabio di Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) 1, Selasa (9/12). Dalam kegiatan ini, Warga Binaan diperkenalkan […]

Kalapas Narkotika Karang Intan Dorong CASN Junjung Tinggi Integritas dan Profesionalisme (Dok. Istimewa)

Kalapas Narkotika Karang Intan Tekankan Integritas dan Profesionalisme CASN Pemasyarakatan

  • calendar_month Sel, 9 Des 2025
  • account_circle Husni
  • visibility 19
  • 0Komentar

KARANG INTAN, PAStime News — Kalapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan, Yugo Indra Wicaksi, bersama Kepala Subbagian Tata Usaha, Kuderi, memberikan evaluasi serta penguatan nilai integritas, disiplin, dan profesionalisme bagi CASN pada Senin (8/12). Keduanya menegaskan pentingnya karakter kuat dalam melaksanakan tugas sebagai insan Pemasyarakatan. Penguatan Moral dan Pengingat Tanggung Jawab Bagi CASN Setelah Lima […]

Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan melaksanakan pemeriksaan dan perawatan senjata api secara rutin sebagai upaya menjaga kesiapan serta keamanan lingkungan lapas, Senin (22/9). (Dok: Humas Lapas Karang Intan)

Pemeriksaan Senjata Rutin, Lapas Karang Intan Jaga Kesiapan

  • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 46
  • 0Komentar

PAStime News, Karang Intan – Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan melaksanakan pemeriksaan dan perawatan senjata api secara rutin sebagai upaya menjaga kesiapan serta keamanan lingkungan lapas, Senin (22/9). Kegiatan di Ruang Pencatatan ini di pimpin Kasi Administrasi Kamtib bersama Kasubsi Keamanan, Portatib, dan jajaran pengamanan. Pemeriksaan mencakup kondisi fisik pistol, senjata laras panjang, less […]

Lapas Karang Intan jalin kerja sama dengan Dinkes Banjar dan Puskesmas Karang Intan 1 untuk dukung eliminasi TBC 2030. (Dok: Humas Lapas Karang Intan)

Kolaborasi Lapas Karang Intan dan Dinkes Banjar Atasi TBC

  • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 54
  • 0Komentar

PAStime News, Karang Intan – Sebagai bentuk nyata sinergi lintas sektor dalam mendukung program nasional eliminasi TBC tahun 2030, Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan menjalin perjanjian kerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Banjar dan Puskesmas Karang Intan 1. Penandatanganan perjanjian kerja sama ini di lakukan bersamaan dengan kegiatan pembukaan skrining Tuberkulosis (TBC) melalui rontgen […]

Lapas Karang Intan lakukan skrining rontgen dada untuk deteksi TBC, dukung hak kesehatan warga binaan, kerja sama Kemenkes dan mitra terkait. (Dok: Humas Lapas Karang Intan)

Skrining TBC di Lapas Karang Intan, 244 WBP Ikut Pemeriksaan

  • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 51
  • 0Komentar

PAStime News, Karang Intan – Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan kembali menunjukkan komitmennya dalam pemenuhan hak kesehatan warga binaan pemasyarakatan (WBP) dengan melaksanakan kegiatan penemuan kasus Tuberkulosis (TBC) melalui skrining rontgen dada (CXR/Chest X-Ray), Senin (22/9). Kegiatan ini hasil kerja sama Kemenkes RI, Dinkes Banjar, Puskesmas Karang Intan 1, dan Tirta Medical Center Banjarmasin. […]

Lapas Narkotika Karang Intan gelar skrining TBC lewat rontgen dada, dukung percepatan eliminasi TBC 2030 sesuai amanat Presiden. (Dok: Humas Lapas Karang Intan)

Kalapas Karang Intan Buka Program Rontgen Dada Narapidana

  • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 41
  • 0Komentar

PAStime News, Karang Intan – Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan kembali menunjukkan komitmennya dalam memenuhi hak kesehatan warga binaan dengan menyelenggarakan kegiatan Skrining Tuberkulosis (TBC) melalui pemeriksaan rontgen dada, Senin (22/9). Kegiatan ini tindak lanjut amanat Presiden untuk percepat eliminasi TBC 2030 dan cegah penularan penyakit di lapas. Acara pembukaan di Aula Lapas Narkotika […]

Lapas Karang Intan Gelar Rontgen Gratis untuk Warga Binaan

Lapas Karang Intan Gelar Rontgen Gratis, Dukung Eliminasi TBC 2030

  • calendar_month Sel, 23 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 50
  • 0Komentar

PAStime News, Karang Intan – Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan kembali menegaskan komitmennya terhadap hak kesehatan warga binaan. Mereka menyelenggarakan kegiatan skrining TBC melalui rontgen dada (CXR). Pemeriksaan ini di mulai pada Senin (22/9/2025) dan di jadwalkan berlangsung hingga Jumat (26/9/2025). Lapas Narkotika Karang Intan menyelenggarakan program ini. Ini sebagai tindak lanjut dari Surat […]

Kalapas Karang Intan hadiri penguatan tugas dan fungsi kedinasan bersama PK Ahli Utama dan jajaran pemasyarakatan se-Kalimantan Selatan. (Dok: Humas LPN Karang Intan)

Kalapas Karang Intan Dapat Penguatan dari PK Ahli Utama

  • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 28
  • 0Komentar

PAStime News, Banjarmasin – Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kalimantan Selatan beserta jajaran struktural, bersama seluruh Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan se-Kalimantan Selatan, mengikuti kegiatan Penguatan Tugas dan Fungsi Kedinasan yang di sampaikan oleh Pembimbing Kemasyarakatan (PK) Ahli Utama Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Nugroho. Kegiatan berlangsung pada Rabu (10/9) pukul 10.30 WITA di Aula […]

Lapas Karang Intan gelar sidang TPP, usulkan 90 warga binaan untuk program Pembebasan Bersyarat, Rabu (10/9). (Dok: Humas LPN Karang Intan)

Lapas Karang Intan Gelar Sidang TPP, Usulkan 90 PB

  • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 31
  • 0Komentar

PAStime News, Karang Intan – Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan kembali melaksanakan sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan (TPP) dengan agenda utama mengusulkan 90 orang warga binaan pemasyarakatan (WBP) untuk memperoleh program integrasi berupa Pembebasan Bersyarat (PB), Rabu (10/9). Sidang berlangsung di Ruang Kunjungan Lapas dengan melibatkan seluruh anggota TPP. Sidang di buka oleh Kasubsi Bimkemaswat […]

Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan resmi menutup kegiatan Pelatihan Pembinaan Kemandirian Handicraft (Manufaktur) bagi Warga Binaan, Rabu (10/9). (Dok: Humas LPN Karang Intan)

Pelatihan Handicraft, Warga Binaan Karang Intan Makin Terampil

  • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 31
  • 0Komentar

PAStime News, Karang Intan – Lapas Narkotika Kelas IIA Karang Intan resmi menutup kegiatan Pelatihan Pembinaan Kemandirian Handicraft (Manufaktur) bagi Warga Binaan, Rabu (10/9). Kegiatan yang berlangsung selama lima hari ini merupakan hasil kerja sama antara Lapas Karang Intan dan CV Jasa Indah Mandiri. Acara penutupan di Saung SAE 1 di hadiri langsung oleh Kalapas […]

expand_less