Pemasyarakatan se-Garut Raya
Maknai Nilai Kepahlawanan, Pemasyarakatan Garut Raya Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025
- calendar_month Sen, 17 Nov 2025
- visibility 18
- 0Komentar
PAStime News, Garut – Dalam suasana penuh khidmat, jajaran Pemasyarakatan se-Garut Raya yang terdiri dari Lapas Garut, Rutan Garut, dan Bapas Garut melaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025 pada Senin (10/11) bertempat di Lapas Kelas IIA Garut. Upacara di ikuti oleh seluruh pegawai dari tiga Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan di wilayah Garut Raya. […]
