pie susu
Lapas Tabanan Luncurkan Pie Susu ‘Sangkar Emas’, UMKM Warga Binaan yang Bikin Bupati Tabanan Terpukau!
- calendar_month Rab, 10 Des 2025
- visibility 19
- 0Komentar
PAStime News, TABANAN – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIB Tabanan, Prawira Hadiwidjojo, bersama jajaran resmi memperkenalkan produk kemandirian Warga Binaan berupa pie susu dan kacang Sangkar Emas dalam audiensi di Kantor Bupati Tabanan, Rabu (10/12). Langkah ini merupakan komitmen Lapas Tabanan untuk memperkuat UMKM Pemasyarakatan dan membuka ruang ekonomi kreatif bagi Warga Binaan. Dalam kesempatan […]
