Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Tag "Program Reintegrasi Sosial"

Program Reintegrasi Sosial

Lapas Namlea dan Bapas Ambon Kolaborasi Percepat Reintegrasi

Lapas Namlea dan Bapas Ambon Kolaborasi Percepat Reintegrasi

  • calendar_month Ming, 28 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 42
  • 0Komentar

PAStime News, Namlea – Untuk mengatasi overkapasitas, Lapas Kelas III Namlea mempercepat program reintegrasi sosial. Program ini digagas oleh Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Agus Andrianto, sebagai solusi menyeluruh atas persoalan overcrowding. Sebagai langkah konkret, Lapas Namlea mempercepat proses pengusulan reintegrasi sosial. Mereka menggandeng Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Ambon untuk melaksanakan Penelitian Kemasyarakatan (litmas) pada […]

Lapas Cibinong Latih WBP Beternak untuk Reintegrasi Sosial

Lapas Cibinong Latih Warga Binaan Beternak, Siapkan Reintegrasi Sosial

  • calendar_month Rab, 17 Sep 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 70
  • 0Komentar

PAStime News, Cibinong – Lapas Kelas IIA Cibinong menggelar program rehabilitasi pemasyarakatan sebagai bagian dari pelatihan kemandirian bagi warga binaan, Rabu (17/9/2025). Petugas melaksanakan pelatihan peternakan di Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE). Pelatihan mencakup budidaya kambing, domba, ikan lele bioflok, ayam petelur, hingga ayam pedaging. Lapas membuka kesempatan seluas-luasnya bagi warga binaan untuk mengikuti pelatihan […]

Warga Binaan Lapas Tual Terima Pembebasan Bersyarat

Warga Binaan Lapas Tual Terima Pembebasan Bersyarat Dari Program Reintegrasi Sosial

  • calendar_month Rab, 27 Agu 2025
  • account_circle mamang
  • visibility 51
  • 0Komentar

PAStime News, Tual – Lapas Kelas IIB Tual, Kanwil Kemenkumham Maluku, membebaskan satu orang Warga Binaan secara bersyarat pada Rabu (27/8/2025) setelah yang bersangkutan memenuhi seluruh syarat administrasi dan substantif dalam program Reintegrasi Sosial. Direktorat Jenderal Pemasyarakatan memberikan pembebasan bersyarat (PB) kepada Kundrat Lourens Rahayaan melalui Surat Keputusan yang telah di sahkan. Lapas Tual mengusulkan […]

expand_less