Tim Inspektorat Wilayah IV
Lapas Kelas I Bandar Lampung Tunjukkan Inovasi Pembinaan Holistik kepada Tim Inspektorat Wilayah IV
- calendar_month Sel, 21 Okt 2025
- visibility 674
- 0Komentar
PAStime News, Bandar Lamung – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Bandar Lampung, Ike Rahmawati, menerima kunjungan resmi dari Tim Inspektorat Wilayah IV, dalam rangka monitoring dan evaluasi pelaksanaan program pembinaan warga binaan. Dalam kunjungan tersebut, Ike Rahmawati memperkenalkan pendekatan pembinaan holistik yang diterapkan di Lapas, mencakup aspek kesehatan, pendidikan, keterampilan, dan kemandirian. Didampingi Kepala Bidang Kegiatan Kerja, para […]
