Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Sosial » Koperasi Merah Putih: Kota Bogor Siap Operasikan 68 Koperasi

Koperasi Merah Putih: Kota Bogor Siap Operasikan 68 Koperasi

  • account_circle dicky
  • calendar_month Sen, 21 Jul 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

BOGOR, PAStime NewsPemerintah Kota (Pemkot) Bogor ikut serta dalam peluncuran serentak Koperasi Merah Putih yang di pusatkan di Klaten, Jawa Tengah, dan di resmikan langsung oleh Presiden RI Prabowo Subianto pada Senin, 21 Juli 2025. Peluncuran ini di saksikan secara daring di Papyrus Tropical Hotel, Kota Bogor.

Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim menegaskan bahwa Koperasi Merah Putih harus hadir sebagai penggerak ekonomi rakyat dan memberikan kemakmuran nyata bagi masyarakat. Ia menyampaikan, sesuai instruksi Presiden, pembentukan koperasi harus tuntas dan di resmikan serentak.

“Di Kota Bogor, 68 koperasi telah memenuhi syarat dan siap beroperasi. Peresmian ini menandai kesiapan kelembagaan, dan kami segera menyerahkan akta pendirian serta perubahan pendaftaran ke Ditjen AHU,” ujar Dedie.

Selanjutnya, Dedie meminta koperasi untuk bergerak cepat dan profesional. Salah satu langkah awal yang ia dorong adalah proses perekrutan anggota.

“Keanggotaan bukan formalitas. Ada kewajiban seperti simpanan pokok dan wajib yang harus di penuhi,” tegasnya.

Dedie juga menekankan pentingnya pengelolaan koperasi yang profesional. Menurutnya, pengurus wajib menjalankan koperasi secara profesional, termasuk menyiapkan gudang, menjual sembako, dan menyalurkan pinjaman anggota.

Tak hanya itu, Dedie mendorong agar koperasi memiliki perencanaan keuangan yang matang dan bankable, sehingga memenuhi syarat untuk mengakses pembiayaan dari perbankan.

“Anggota koperasi juga harus di bekali pengetahuan dan kemampuan agar koperasi bisa memberikan manfaat luas, tidak hanya bagi anggotanya, tapi juga masyarakat sekitar,” tutupnya.

  • Penulis: dicky

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lapas Batang dan DMA Collection Gelar Pelatihan Menjahit untuk Warga Binaan

    Lapas Batang dan DMA Collection Latih 25 Warga Binaan Menjahit, Siapkan Bekal untuk Masa Depan

    • calendar_month Sel, 8 Jul 2025
    • account_circle dicky
    • visibility 20
    • 0Komentar

    PAStime News, Batang – Lapas Kelas IIB Batang resmi membuka pelatihan menjahit bagi 25 Warga Binaan pada Senin (7/7). Pelatihan ini berlangsung atas kerja sama dengan DMA Collection Pekalongan sebagai bagian dari program pembinaan keterampilan. Kepala Lapas Batang, Nurhamdan, menegaskan bahwa pelatihan ini bertujuan membekali Warga Binaan dengan keahlian yang bermanfaat setelah bebas nanti. “Kami […]

  • Sambutan Hangat Pelajar, Saat Prabowo Kunjungan Kenegaraan

    Presiden Prabowo Dapat Sambutan Meriah di Jeddah dari WNI dan Pelajar

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • account_circle dicky
    • visibility 16
    • 0Komentar

    PAStime News – Presiden RI, Prabowo Subianto kunjungan kenegaraan ke Jeddah Ara Saudi. Setibanya di hotel, sambutan meriah di berikan oleh siswa indonesia dengan menggunakan pakaian adat dan seragam sekolah. Dua perwakilan siswa Indonesia memberikan bungan kepada presiden Prabowo Subianto. Presiden menyapa satu per satu barisan pelajar, serta berjabat tangan dan berfoto bersama siswa. Selain […]

  • Chelesea Juara UEFA Conference League 2024/2025

    Chelesea: Juara UEFA Conference League 2024/2025

    • calendar_month Kam, 29 Mei 2025
    • account_circle dicky
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Walau Abde Ezzalzouli mencetak gol cepat di menit ke-9, Chelsea tetap menunjukkan mental juara dan ketangguhan tim. Enzo Maresca memimpin skuadnya untuk bangkit di babak kedua dengan mencetak empat gol tanpa balasan. Cole Palmer tampil gemilang dan memberikan dua assist yang berhasil dikonversi menjadi gol oleh Enzo Fernández pada menit ke-65 dan Nicolas Jackson pada […]

  • Lapas Tanjung Ikut Donor Darah HUT Kodam VI/Mulawarman

    Lapas Tanjung Ikuti Donor Darah HUT ke-67 Kodam VI/Mulawarman, Perkuat Sinergi dan Kepedulian Sosial

    • calendar_month Sen, 14 Jul 2025
    • account_circle dicky
    • visibility 16
    • 0Komentar

    PAStime News, Tanjung – Memperingati HUT ke-67 Kodam VI/Mulawarman, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tanjung aktif berpartisipasi dalam kegiatan donor darah yang di gelar Kodim 1008 Tanjung, Senin (14/7/2025). Kegiatan berlangsung di Markas Kodim sejak pukul 09.00 WITA, di ikuti oleh unsur TNI, Polri, Kejaksaan, serta instansi sipil. Jajaran Lembaga Pemasyarakatan Tanjung hadir di pimpin […]

  • Cara Daftar PTSL Gratis 2025 Lengkap dengan Syarat dan Ketentuannya

    Cara Daftar PTSL Gratis 2025 Lengkap dengan Syarat dan Ketentuannya

    • calendar_month Ming, 6 Jul 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 26
    • 0Komentar

    PAStime News – Melansir laman resmi Kementerian Agraria dan Tata Ruang Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), PTSL menjadi salah satu upaya pemerintah dalam memberikan kemudahan bagi warga untuk memperoleh sertifikat tanah yang sah. Melalui PTSL, hak kepemilikan tanah akan tercatat secara resmi dan terlindungi oleh hukum negara. Dengan demikian, PTSL menjadi peluang besar bagi warga yang […]

  • 13 Sekolah Rakyat di Jawa Barat SD hingga SMA, Beroperasi Tahun 2025

    13 Sekolah Rakyat di Jawa Barat SD hingga SMA, Beroperasi Tahun 2025

    • calendar_month Rab, 9 Jul 2025
    • account_circle Adilman Zai
    • visibility 42
    • 0Komentar

    PAStime News, Bandung – Sebanyak 13 Sekolah Rakyat diperuntukan bagi keluarga miskin ekstrem, siap berdiri di wilayah Provinsi Jawa Barat. Ke-13 Sekolah Rakyat jenjang Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), dan Sekolah Menengah Atas (SMA), tersebar di sepuluh Kota dan Kabupaten, beroperasi tahun 2025. Total siswa yang akan mengikuti pendidikan di 13 Sekolah Rakyat […]

expand_less