Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Bahasa Inggris di LPKA Muara Bulian, Cetak Generasi Siap Global

Bahasa Inggris di LPKA Muara Bulian, Cetak Generasi Siap Global

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 62

PAStime News, Muara Bulian – Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Muara Bulian kembali gelar kegiatan pembinaan pendidikan, kali ini dengan fokus pada pelajaran Bahasa Inggris, Senin (4/8). Kegiatan di ruang kelas pembinaan ini di ikuti dengan antusias oleh Anak Binaan yang semangat menyimak setiap materi.

Pembelajaran ini di fasilitasi pengajar berpengalaman dengan metode ramah dan edukatif, sehingga Anak Binaan belajar dengan nyaman dan tanpa tekanan. Kegiatan ini juga merupakan bagian dari pembinaan kognitif untuk membekali Anak Binaan dengan keterampilan masa depan.

“Saya senang bisa ikut pelajaran Bahasa Inggris di sini. Awalnya saya merasa sulit, tapi sekarang mulai paham dan percaya diri untuk ngomong Bahasa Inggris. Semoga ilmu ini bisa saya pakai nanti setelah keluar dari sini,” harap salah satu Anak Binaan, RH.

Sementara itu, Kepala LPKA Muara Bulian ,Askari, menegaskan pembinaan pelajaran Bahasa Inggris merupakan komitmen dalam memberikan bekal pendidikan bermanfaat bagi Anak Binaan. “Kami berharap melalui kegiatan ini mereka tidak hanya belajar bahasa, tetapi juga membangun kepercayaan diri dan kesiapan menghadapi masa depan yang lebih baik,” harapnya.

Pembinaan ini di rancang untuk memberi pemahaman dasar Bahasa Inggris dan membangun kepercayaan diri Anak Binaan dalam berkomunikasi global. Materi yang di sampaikan meliputi pengenalan kosakata sehari-hari, tata bahasa sederhana, serta latihan percakapan yang interaktif dan aplikatif.

Kegiatan ini di harapkan membantu Anak Binaan memahami Bahasa Inggris secara akademis dan menjadikannya bekal untuk beradaptasi setelah masa pembinaan.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kolaborasi Pemerintah Pusat - Daerah Menuju Indonesia Emas 2045 Menggema di NTT (Dok. Istimewa)

    Kolaborasi Pusat dan Daerah Perkuat Reformasi Hukum Menuju Indonesia Emas

    • calendar_month Rab, 10 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 35
    • 0Komentar

    KUPANG, PAStime News – Kanwil Kementerian Hukum NTT menggelar Rapat Koordinasi Reformasi Hukum Daerah. Tema kegiatan mengangkat kolaborasi untuk mewujudkan Reformasi Hukum menuju Indonesia Emas. Kegiatan berlangsung Selasa, 09 Desember 2025. Rapat dihadiri Staf Ahli Menteri Bidang Ekonomi dan Sosial, Wisnu Nugroho Dawanto. Selain itu, hadir Gubernur NTT, Emanuel Melkiades Laka Lena. Kegiatan juga diikuti […]

  • Lapas Palu Panen Sayuran, Wujud Pembinaan & Kemandirian WB

    Panen Sayuran di SAE Langaleso, Lapas Palu Dorong Kemandirian WB

    • calendar_month Sab, 25 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 21
    • 0Komentar

    PAStime News, Palu, Sulawesi Tengah — Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Palu kembali menunjukkan komitmennya. Ini dilakukan dalam mendukung program pembinaan kemandirian warga binaan. Dukungan di berikan melalui kegiatan panen komunitas sayuran di Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Langaleso, Kabupaten Sigi, Jumat (24/10). Kegiatan panen kali ini menghasilkan 30 kilogram sayur kangkung dan 30 kilogram […]

  • Lapas Tual Gelar Razia Dadakan, Barang Terlarang Disita

    Lapas Tual Gelar Razia Dadakan, Sejumlah Barang Terlarang Disita

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 38
    • 0Komentar

    PAStime News, Langgur, 9 Oktober 2025 — Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tual kembali menggelar razia mendadak di blok hunian warga binaan pada Kamis (9/10). Ini adalah bagian dari upaya berkelanjutan menciptakan lingkungan pemasyarakatan yang aman dan bebas gangguan. Petugas mulai melaksanakan razia sekitar pukul 13.00 WIT. Mereka menyisir seluruh kamar dan blok hunian […]

  • Lapas Pangkalpinang Perkuat Pembinaan Kemandirian Melalui Kolaborasi Teknologi dengan Universitas Bangka Belitung

    Lapas Pangkalpinang Perkuat Pembinaan Kemandirian Melalui Kolaborasi Teknologi dengan Universitas Bangka Belitung

    • calendar_month Rab, 7 Jan 2026
    • account_circle Husni
    • visibility 12
    • 0Komentar

    PANGKALPINANG,PAStime News – Kolaborasi Lapas Pangkalpinang dan Fakultas Sains dan Teknik UBB mendorong pembinaan kemandirian berbasis teknologi guna menciptakan Warga Binaan produktif, berdaya saing, dan siap reintegrasi sosial Lapas Kelas IIA Pangkalpinang memperkuat pembinaan kemandirian melalui kolaborasi dengan Fakultas Sains dan Teknik UBB.Kolaborasi ini ditandai kunjungan serta serah terima mesin screw extruder pencetak briket.Selain itu, […]

  • Pemkab Bogor Cek soal Dugaan Buah Tak Layak di MBG, Ini Hasilnya!

    Pemkab Bogor Cek soal Dugaan Buah Tak Layak di MBG, Ini Hasilnya!

    • calendar_month Jum, 19 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 28
    • 0Komentar

    BOGOR,PAStime News – Pemerintah Kabupaten Bogor segera menindaklanjuti video media sosial terkait dugaan buah tidak layak konsumsi pada menu MBG.Selain itu, perhatian publik diarahkan pada SPPG Cijayanti 03, Kecamatan Babakan Madang. Sebagai langkah cepat, Dinas Ketahanan Pangan langsung bergerak ke lokasi.Kemudian, pihak kecamatan dan Puskesmas Cijayanti turut melakukan klarifikasi lapangan.Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bogor, […]

  • 148 Petugas Pemasyarakatan Kalsel Ikuti UPKP dan Ujian Dinas Kemenimipas (Dok.Istimewa)

    Ujian Dinas Kemenimipas dan UPKP di Ikuti sebanyak 148 Petugas Pemasyarakatan Kalsel

    • calendar_month Sen, 15 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 24
    • 0Komentar

    BANJARBARU, PAStime News – Sebanyak 148 petugas Pemasyarakatan di lingkungan Kanwil Ditjenpas Kalimantan Selatan mengikuti CAT UPKP dan Ujian Dinas 2025.Selain itu, kegiatan ini berlangsung di Kantor Regional VIII BKN Banjarmasin, Banjarbaru, Sabtu (13/12).Selanjutnya, ujian ini menjadi bagian penting dari sistem pembinaan karier Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan. Pelaksanaan CAT UPKP dan Ujian Dinas Tahun 2025 […]

expand_less