Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » 10 Paket Kusen Jendela Dibuat Warga Binaan Lapas Saumlaki

10 Paket Kusen Jendela Dibuat Warga Binaan Lapas Saumlaki

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 40

PAStime News, SaumlakiLembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Saumlaki kembali tunjutkkan eksistensinya lewat karya nyata. Warga Binaan yang mengikuti pembinaan kemandirian perbengkelan kayu secara langsung di libatkan dalam pengerjaan 10 kusen jendela pesanan masyarakat, lengkap dengan daun pintu dan jendela, Sabtu (23/8).

Kepala Lapas Saumlaki, Ilham, menyampaikan program pembinaan ini tidak hanya memberi manfaat ekonomi bagi Warga Binaan, tapi juga menjadi bagian dari proses reintegrasi sosial. “Kami ingin saat bebas nanti, mereka sudah punya keterampilan, kepercayaan diri, dan bisa mandiri secara ekonomi,” ujarnya.

Salah seorang pemesan mengaku terkejut dengan kualitas produk yang di hasilkan perbengkelan kayu Lapas Saumlaki. “Saya terkesan produk Lapas Saumlaki, menunjukkan bakat dan keterampilan luar biasa mereka. Saya rasa produk seperti ini punya daya saing di pasaran,” pujinya.

Kegiatan ini mendapatkan apresiasi dari Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Maluku, Ricky Dwi Biantoro. “Hal ini membuktikan pembinaan di Lapas dan Rutan menghasilkan karya bernilai ekonomi dan mampu menumbuhkan semangat kemandirian,” ujarnya.

Kegiatan ini mendukung 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dengan menguatkan Warga Binaan menghasilkan produk UMKM unggul. Ini adalah bukti nyata program pembinaan Lapas Saumlaki berjalan dengan baik dan efektif. Tidak hanya fokus pada pembinaan kepribadian, tetapi juga pada pembinaan kemandirian agar mereka siap kembali ke masyarakat dan menjadi individu yang produktif. 

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ketua Komisi E DPRD Apresiasi Program Pemutihan Ijazah

    Ketua Komisi E DPRD Apresiasi Program Pemutihan Ijazah Tahap IV Pemprov DKI

    • calendar_month Jum, 22 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 46
    • 0Komentar

    PAStime News, Jakarta – Program pemutihan ijazah tahap IV yang di gulirkan Pemprov DKI kembali di apresiasi oleh Ketua Komisi E DPRD DKI Jakarta, KH Muhammad Thamrin, Jumat (22/8). Menurutnya, kebijakan tersebut merupakan langkah konkret yang sangat bermanfaat bagi masa depan anak-anak Jakarta. Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, telah menyerahkan bantuan pemutihan ijazah tahap IV […]

  • Rutan Banyumas dan BNN Teken PKS Perkuat Program P4GN

    Rutan Banyumas dan BNN Teken Kerja Sama Perkuat Program P4GN

    • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 55
    • 0Komentar

    PAStime News, Banyumas – Rutan Kelas IIB Banyumas dan BNN Kabupaten Banyumas resmi menandatangani Perjanjian Kerja Sama pada Selasa (23/9). Kerja sama ini bertujuan untuk memperkuat program Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN). Melalui kerja sama ini, kedua pihak menunjukkan komitmen nyata untuk menjaga lingkungan Rutan dari ancaman narkoba. Kepala Rutan Banyumas, Anggi, […]

  • Produksi Mebel Pesanan Warga, Lapas Piru Perkuat Pembinaan Kemandirian dan Kepercayaan Publik (Dok. Istimewa)

    Produksi Mebel Pesanan Warga, Lapas Piru Perkuat Pembinaan Kemandirian dan Kepercayaan Publik

    • calendar_month Sen, 29 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 13
    • 0Komentar

    PIRU, PAStime News – Program pembinaan kemandirian di Lapas Kelas IIB Piru terus berjalan produktif.Pada Senin (29/12), Warga Binaan memproduksi mebel berupa jendela di bengkel kerja Lapas Piru. Selanjutnya, kegiatan ini membekali Warga Binaan dengan keterampilan kerja yang aplikatif.Selain itu, kegiatan ini menanamkan nilai disiplin, tanggung jawab, dan etos kerja. Melalui produksi mebel pesanan masyarakat, […]

  • Rutan Donggala Bagikan Extrafooding dan Multivitamin untuk WBP

    Rutan Donggala Bagikan Extrafooding dan Multivitamin untuk WBP Lansia

    • calendar_month Sel, 30 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 36
    • 0Komentar

    PAStime News, Donggala — Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Donggala menunjukkan komitmennya dalam memberikan layanan terbaik. Mereka memenuhi hak-hak dasar Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), khususnya kelompok rentan, dengan menggelar program pembagian extrafooding dan multivitamin bagi para WBP lanjut usia. Tenaga kesehatan Rutan Donggala secara langsung melaksanakan kegiatan ini dengan membagikan bubur kacang hijau. Ini […]

  • Pembinaan Produktif Berbuah Prestasi, Direktur Tekforma Apresiasi Anyaman Rotan Sintetis Warga Binaan

    Pembinaan Produktif Berbuah Prestasi, Direktur Tekforma Apresiasi Anyaman Rotan Sintetis Warga Binaan

    • calendar_month Jum, 19 Des 2025
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 18
    • 0Komentar

    PAStime News, MADIUN – Program pembinaan kemandirian di Lapas Kelas I Madiun kembali menunjukkan hasil nyata. Dalam kunjungan kerjanya, Direktur Tekforma (Teknologi Informasi dan Kerja Sama) memberikan apresiasi atas kualitas dan konsistensi karya anyaman dari bahan rotan sintetis yang dihasilkan warga binaan. Apresiasi tersebut disampaikan setelah Direktur Tekforma meninjau langsung proses produksi anyaman bahan kursi berbahan […]

  • Lapas Kelas IIA Ambon juara I turnamen futsal Kanwil Ditjenpas Maluku dalam rangka HUT RI ke-80, unggul atas Lapas Piru di final, Kamis (14/8). (Web Ditjenpas)

    Lapas Ambon Juara Turnamen Futsal Kanwil Ditjenpas Maluku

    • calendar_month Sab, 16 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 47
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Ambon sukses menjadi juarai I turnamen futsal yang di selenggarakan Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Maluku menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia (RI). Di babak final, Kamis (14/8) tim futsal Lapas Ambon unggul atas tim futsal Lapas Piru. Laga final di saksikan […]

expand_less