Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Jaga Keamanan Maksimal, Lapas Saparua Ganti Pagar Berkarat

Jaga Keamanan Maksimal, Lapas Saparua Ganti Pagar Berkarat

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 50

PAStime News, Saparua – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Saparua melakukan langkah strategis dalam meningkatkan keamanan dengan mengganti kawat pagar keliling luar yang sudah berkarat, Rabu (3/9). Upaya ini menjadi bagian dari deteksi dini gangguan keamanan dan ketertiban di lingkungan Lapas.

Penggantian pagar menggunakan 20 gulung kawat hasil pengadaan mandiri Lapas Saparua. Proses pemasangan di laksanakan secara bertahap oleh tiga pekerja lepas dengan pengawasan langsung petugas pengamanan.

Kepala SubSeksi Keamanan dan Ketertiban Lapas Saparua, Donny D. Lekatompessy, menjelaskan kondisi pagar sebelumnya sudah tidak layak dan berpotensi menimbulkan celah keamanan. “Penggantian kawat pagar ini merupakan langkah preventif untuk meminimalisir potensi gangguan dari luar maupun upaya pelarian. Kami ingin memastikan area Lapas tetap dalam kondisi aman dan terkendali,” ungkapnya.

Sementara itu, Kepala Lapas Saparua, Pramuaji Buamonabot, menegaskan pentingnya dukungan semua pihak dalam menjaga keamanan. “Kami berupaya semaksimal mungkin dengan sumber daya yang ada untuk memperkuat sistem pengamanan. Pengadaan mandiri kawat pagar ini menjadi bukti komitmen Lapas Saparua dalam menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab,” tutur Pramuaji.

Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Maluku, Ricky Dwi Biantoro, turut mengapresiasi langkah tersebut. Menurutnya, peningkatan sarana keamanan sejalan dengan arahan Direktorat Jenderal Pemasyarakatan agar setiap Lapas mampu melakukan deteksi dini secara berkelanjutan. “Kami mendukung penuh setiap upaya positif yang di lakukan Lapas, khususnya dalam penguatan pengamanan,” ujarnya.

Dengan selesainya penggantian pagar, Lapas Saparua di harapkan semakin optimal menjaga keamanan lingkungan, sehingga pembinaan Warga Binaan dapat berjalan kondusif dan tertib.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Indonesia dan Korea Selatan kembali memperkuat kerja sama strategis melalui Gwangyang Business Forum 2025 yang mengusung tema Bridging Growth: Indonesia–Korea Collaboration for Strategic Industrial Investment. (Dok. KEK INDUSTROPOLIS BATANG)

    Sinergi RI-Korsel, KEK Batang Siap Sambut Investasi Baru

    • calendar_month Kam, 7 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 56
    • 0Komentar

    PAStime News, Jakarta – Indonesia dan Korea Selatan kembali memperkuat kerja sama strategis melalui Gwangyang Business Forum 2025 yang mengusung tema Bridging Growth: Indonesia–Korea Collaboration for Strategic Industrial Investment. Acara ini hasil kolaborasi KEK Batang, GFEZ, dan IIPC Seoul. Dalam forum ini di tegaskan kesiapan Indonesia dalam menyambut investasi Korea melalui kawasan industri berstandar global. Ali […]

  • Apel Kunjungan, Lapas Pemuda Madiun Perketat Pemeriksaan

    Apel Kunjungan, Lapas Pemuda Madiun Perketat Pemeriksaan Barang dan Badan

    • calendar_month Rab, 3 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 46
    • 0Komentar

    PAStime News, Madiun – Lapas Pemuda Kelas IIA Madiun terus memperketat upaya pencegahan masuknya barang terlarang ke dalam lingkungan lapas. Apel Kunjungan di lakukan untuk memeriksa ketelitian dalam memeriksa badan dan barang bawaan pengunjung. Jajaran keamanan kembali menekankan pentingnya ketelitian dalam hal ini. Kepala Seksi Administrasi Keamanan dan Ketertiban (Kamtib), Hilman Hilmawan, menegaskan pernyataan ini […]

  • Kalapas Muara Bulian Hadiri Pemusnahan Barang Bukti di Kejari

    Kalapas Muara Bulian Hadiri Pemusnahan Barang Bukti di Kejari Batang Hari

    • calendar_month Kam, 21 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 51
    • 0Komentar

    PAStime News, Muara Bulian – Kalapas Kelas IIB Muara Bulian, M. Ilham Santoso Sahdani, turut hadir dalam kegiatan pemusnahan barang bukti tindak pidana umum yang di gelar di halaman Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Batang Hari pada Rabu (20/08/2025). Kepala Kejari Batang Hari memimpin langsung kegiatan yang turut di hadiri unsur forkopimda, termasuk Kepala LPKA, Sekda, […]

  • Lapas Madiun Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik

    Lapas Madiun Mantapkan Langkah Menuju WBBM, Fokus Benahi Pelayanan Publik

    • calendar_month Jum, 26 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 49
    • 0Komentar

    PAStime News, Madiun – Lapas Kelas I Madiun kembali menunjukkan komitmennya dalam membangun Zona Integritas dengan menggelar rangkaian kegiatan pada Kamis (25/09). Dalam kegiatan ini, Lapas memfokuskan upaya pada peningkatan kualitas pelayanan publik, terutama bagi pengunjung dan keluarga Warga Binaan, sebagai bagian dari langkah menuju predikat Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Kepala Lapas Madiun, […]

  • “Potong Rambut, Beli Keroncong: Strategi Unik Lapas Tahuna Gaungkan Karya Warga Binaan”

    “Potong Rambut, Beli Keroncong: Strategi Unik Lapas Tahuna Gaungkan Karya Warga Binaan”

    • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 91
    • 0Komentar

    PAStime News, Tahuna – Upaya Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tahuna dalam membina serta mempromosikan kreativitas Warga Binaan kembali membuahkan hasil positif. Sebanyak dua unit alat musik keroncong hasil karya Warga Binaan berhasil terjual kepada masyarakat umum yang baru saja menggunakan layanan Barbershop Lapas Tahuna, Senin (14/7). Alat musik tersebut merupakan produk keterampilan hasil pembinaan […]

  • Lapas Kelas IIB Piru berhasil memanen 35 ikat kacang panjang dari lahan pertanian Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Lapas Piru, Rabu (20/8). (Web Ditjenpas)

    Panen Kacang Panjang, Lapas Piru Wujudkan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 43
    • 0Komentar

    PAStime News, Piru – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Piru kembali menuai hasil memuaskan dari program pembinaan kemandirian Warga Binaan di bidang pertanian. Rabu (20/8), Warga Binaan berhasil memanen 35 ikat kacang panjang dari lahan pertanian Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Lapas Piru. Kepala Lapas Piru, Dawa’i, menjelaskan bahwa panen ini merupakan salah satu rangkaian […]

expand_less