Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Sosial » Kepedulian Nyata Lapas Pangkalpinang Lewat Bantuan Sosial

Kepedulian Nyata Lapas Pangkalpinang Lewat Bantuan Sosial

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 67

PAStime News, Pangkalpinang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pangkalpinang kembali menyalurkan bantuan sosial (bansos) bagi keluarga Warga Binaan yang kurang mampu, Senin (22/9). Kegiatan di area kunjungan Lapas ini di gelar bersamaan dengan layanan kunjungan sebagai wujud kepedulian terhadap keluarga warga binaan.

Sebanyak 10 paket sembako di salurkan kepada 10 keluarga Warga Binaan. Kegiatan ini menjadi rutinitas sosial yang terus di laksanakan Lapas Pangkalpinang sebagai wujud keberpihakan dan dukungan terhadap mereka yang membutuhkan.

Kepala Urusan Umum Lapas Pangkalpinang, Sakban, menegaskan bahwa bansos ini bukan hanya sekadar penyaluran bantuan, melainkan bukti nyata hadirnya Lapas di tengah keluarga Warga Binaan.

“Harapan kami, meski sederhana, bantuan ini bisa menjadi berkah dan meringankan keluarga Warga Binaan dalam memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari,” ungkap Sakban.

Hal senada juga di sampaikan Humas Lapas Pangkalpinang, Kiki Prasanjaya.

“Program ini rutin kami lakukan untuk kepedulian sosial dan mempererat hubungan dengan keluarga warga binaan,” jelasnya.

Salah satu keluarga warga Binaan penerima bansos inisial SH, turut menyampaikan rasa syukur dan apresiasinya. “Kami sangat berterima kasih atas perhatian dan kepedulian Lapas Pangkalpinang. Bantuan ini benar-benar membantu kebutuhan sehari-hari. Semoga kebaikan ini menjadi amal dan membawa berkah bagi seluruh jajaran,” ucapnya.

Kegiatan ini tindak lanjut 13 Program Akselerasi Menteri Agus Andrianto, khususnya dukungan sosial bagi keluarga warga binaan kurang mampu. Melalui langkah ini, Lapas Pangkalpinang terus berkomitmen menghadirkan manfaat nyata bagi masyarakat sekaligus memperkuat reputasi Pemasyarakatan.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Terima Kunjungan Media AboutTNG (Dok. Istimewa)

    Lapas Kelas I Tangerang Perkuat Transparansi Pembinaan Dengan Terima Kunjungan Media AboutTNG

    • calendar_month Sel, 23 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 22
    • 0Komentar

    TANGERANG, PAStime News – Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang menerima kunjungan media AboutTNG untuk melihat langsung pelaksanaan pembinaan, Sabtu (20/12). Kunjungan ini bertujuan memberi pemahaman utuh kepada masyarakat. Oleh karena itu, kegiatan ini merespons masih adanya stigma negatif terhadap Lapas. Selain itu, jajaran Lapas Kelas I Tangerang menyambut langsung kunjungan tersebut. Selanjutnya, Kepala Seksi Sarana […]

  • Penguatan Komunikasi Publik Rutan Cipinang Hadiri Sosialisasi

    Rutan Cipinang Perkuat Komunikasi Publik demi Citra Positif Pemasyarakatan

    • calendar_month Jum, 12 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 34
    • 0Komentar

    PAStime News, Jakarta – Rutan Kelas I Cipinang mengikuti kegiatan Penguatan Komunikasi Publik yang diselenggarakan oleh Kanwil Ditjenpas DKI Jakarta pada Selasa (10/9). Kegiatan ini mempertemukan seluruh petugas humas dari Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan. Tujuannya adalah memperkuat peran strategis mereka dalam menyampaikan informasi kepada publik secara efektif. Kepala Bagian Tata Usaha dan Umum, Mehdi, […]

  • Lapas Perempuan Palu ikuti pembinaan Satgas Kamtib jajaran Kanwil Ditjenpas Sulteng, 18–19 September di Pantai Boneoge. (Dok: Humas Lapas Perempuan Palu)

    Lapas Perempuan Palu Perkuat Integritas Jajaran Lewat Pembinaan Satgas Kamtib

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 61
    • 0Komentar

    PAStime News, Donggala – Lapas Perempuan Kelas III Palu turut berpartisipasi dalam Kegiatan Pembinaan Satuan Tugas Keamanan dan Ketertiban (Satgas Kamtib) bagi pegawai jajaran Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Sulawesi Tengah. Kegiatan ini di gelar pada 18–19 September 2025 di Pantai Boneoge, Kabupaten Donggala, dan berlangsung penuh semangat kebersamaan. Sebanyak 50 peserta yang berasal dari berbagai Unit Pelaksana […]

  • LPKA Kelas I Medan dukung Entry Meeting Pemeriksaan Kepatuhan BMN yang digelar Kanwil Kemenkumham Sumut, dihadiri pimpinan dan perwakilan UPT. (Dok: Humas LPKA Medan)

    Entry Meeting Pemeriksaan BMN, LPKA Medan Berkomitmen

    • calendar_month Rab, 17 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 52
    • 0Komentar

    PAStime News, Medan – Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas I Medan menunjukkan komitmennya dalam mendukung penyelenggaraan Entry Meeting Pemeriksaan Terinci Kepatuhan atas Pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) yang di gelar oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sumatera Utara. Selasa (16/09/25). Kegiatan ini di hadiri oleh jajaran pimpinan, pejabat struktural, serta perwakilan Unit Pelaksana Teknis (UPT) […]

  • Program Rehabilitasi dan Pelatihan Kemandirian Resmi Ditutup di Lapas Tabanan (Dok. Istimewa)

    Program Rehabilitasi dan Pelatihan Kemandirian Resmi Ditutup di Lapas Tabanan

    • calendar_month Rab, 10 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 19
    • 0Komentar

    TABANAN, PAStime News – Lapas Tabanan menutup Program Rehabilitasi Sosial dan Pelatihan Kemandirian untuk Warga Binaan. Penutupan berlangsung Selasa (9/12) di Aula Candra Prabhawa dengan penandatanganan PKS bersama Dinas Koperasi, UMKM dan Tenaga Kerja Tabanan. Program ini mendukung pembinaan berkelanjutan. Selain itu, program menyiapkan Warga Binaan kembali bermasyarakat dengan keterampilan produktif dan bernilai ekonomi. Menguatkan […]

  • Lapas Brebes Terapkan Prosedur Ketat Penerimaan Bahan Makanan (Dok. Istimewa)

    Pastikan Aman & Layak Konsumsi, Lapas Brebes Terapkan Prosedur Ketat Penerimaan Bahan Makanan

    • calendar_month Rab, 30 Jul 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 54
    • 0Komentar

    PAStime News, Brebes – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes terus berkomitmen memberikan pelayanan terbaik bagi Warga Binaan.salah satunya melalui pengawasan ketat terhadap bahan makanan (Bama) yang di terima setiap hari. Dalam upaya menjaga kualitas konsumsi harian, proses penerimaan bahan makanan di lakukan secara teliti oleh petugas berwenang, Dimulai dari pemeriksaan dokumen hingga pengecekan langsung […]

expand_less