Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Kesehatan » Lapas Boalemo Perkuat Rehabilitasi Narapidana dengan Dukungan Dokter Psikiater

Lapas Boalemo Perkuat Rehabilitasi Narapidana dengan Dukungan Dokter Psikiater

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 45

PAStime News, Boalemo – Lapas Kelas IIB Boalemo terus meningkatkan pelayanan kesehatan warga binaan melalui program rehabilitasi psikologis yang di fasilitasi dokter psikiater. Pada Sabtu (27/9), dr. M Sofyan Almahdy Sp.KJ dari Rumah Sakit Clara Gobel Boalemo memberikan layanan rehabilitasi di Klinik Pratama Lapas. Petugas medis turut mendampingi untuk memastikan proses berjalan sesuai prosedur dan memberikan rasa aman bagi narapidana.

Lapas menjalankan program ini sebagai bagian dari upaya pemasyarakatan yang tidak hanya fokus pada pembinaan hukum. Program ini juga menitikberatkan pada pemulihan mental dan kesehatan jiwa narapidana. Dengan penanganan langsung dari psikiater, Lapas berharap kondisi psikologis warga binaan semakin stabil. Dengan demikian, mereka dapat menjalani masa pidana dengan baik dan siap kembali ke masyarakat.

Para narapidana yang mengikuti program ini menyambut positif perhatian yang diberikan, baik secara fisik maupun mental. Oleh karena itu, langkah ini menjadi bagian penting dalam mewujudkan misi pemasyarakatan. Misinya adalah membentuk narapidana menjadi pribadi yang lebih sehat, produktif, dan siap berintegrasi kembali ke lingkungan sosial.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lapas Slawi Tebar 12.000 Benih Ikan Nila

    Lapas Slawi Tebar 12.000 Benih Ikan Nila Dukung Ketahanan Pangan Nasional

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 39
    • 0Komentar

    PAStime News, Slawi – Sebagai bentuk dukungan terhadap program ketahanan pangan nasional, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Slawi menebar 12.000 ekor benih ikan nila di lahan Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE). Penaburan perdana ini merupakan bagian dari pelaksanaan 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan. Hal ini sekaligus wujud nyata pembinaan kemandirian bagi Warga Binaan […]

  • Pasar Negara Berkembang Menguat Awal 2026, Optimisme AI Asia Dorong Saham ke Level Tertinggi Lima Tahun (Dok. Istimewa)

    Pasar Negara Berkembang Menguat Awal 2026, Optimisme AI Asia Dorong Saham ke Level Tertinggi Lima Tahun

    • calendar_month Sab, 3 Jan 2026
    • account_circle Husni
    • visibility 19
    • 0Komentar

    JAKARTA, PAStime News — Saham pasar negara berkembang membuka tahun 2026 dengan kinerja solid.Selain itu, indeks menyentuh level tertinggi hampir lima tahun. Penguatan pasar negara berkembang pada awal 2026 menegaskan meningkatnya kepercayaan investor global terhadap peran Asia dalam ekosistem kecerdasan buatan. Penguatan ini muncul seiring meningkatnya optimisme peran Asia dalam pengembangan kecerdasan buatan.Karena itu, saham teknologi […]

  • Lapas Piru Panen Perdana 10 Kg Jagung

    Lapas Piru Panen Perdana 10 Kg Jagung

    • calendar_month Sen, 25 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 35
    • 0Komentar

    PAStime News,  Piru – Panen perdana jagung berkualitas sebanyak 10 kg berhasil di lakukan oleh Lapas Kelas IIB Piru pada Senin (25/8), sebagai bukti keberhasilan pembinaan Warga Binaan di bidang pertanian. Hasil ini merupakan implementasi dari 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, khususnya dalam mendorong kemandirian dan ketahanan pangan. Kepala Lapas Piru, Dawa’I, menyatakan […]

  • Lapas Kelas IIB Muara Bungo melaksanakan penyuluhan hukum bagi para Tahanan, Kamis (28/8). (Web: Ditjenpas)

    Penyuluhan Hukum, Cara Lapas Muara Bungo Jaga Hak Tahanan

    • calendar_month Kam, 28 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 40
    • 0Komentar

    PAStime News, Muara Bungo – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Muara Bungo melaksanakan penyuluhan hukum bagi para Tahanan, Kamis (28/8). Kegiatan yang di gelar bekerja sama dengan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Pelita Keadilan Muara Bungo ini menjadi bagian dari pemenuhan hak dasar Tahanan di bidang hukum. Acara di buka oleh Kepala Seksi Bimbingan Narapidana/Anak Didik […]

  • Kanwil Ditjenpas Jateng gelar pemusnahan barang hasil razia di Lapas Kelas I Semarang untuk menjaga keamanan dan ketertiban. (Dok: Humas Lapas Semarang)

    Kakanwil Jateng Pimpin Pemusnahan Barang Terlarang di Lapas Semarang

    • calendar_month Sel, 2 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 64
    • 0Komentar

    PAStime News, Semarang – Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Jawa Tengah gelar pemusnahan barang hasil penggeledahan blok hunian Warga Binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Semarang, Senin (1/9). Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari razia yang di laksanakan secara rutin maupun insidentil untuk menjaga keamanan dan ketertiban (kamtib) di Lapas Semarang. Dalam […]

  • LPKA Medan Bekali Anak Binaan keterampilan pengelasan profesional dengan menggandeng Lembaga Latihan Kerja Yayasan Srikandi jumat (18/7).

    LPKA Medan Bekali Anak Binaan Keterampilan Las Profesional

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 47
    • 0Komentar

    PAstime News, Medan – Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas I Medan terus berkomitmen berikan bekal keterampilan kepada Anak Binaan untuk menghadapi kehidupan setelah masa pembinaan. Salah satu wujud nyata komitmen tersebut adalah dengan menggandeng Lembaga Latihan Kerja Yayasan Srikandi dalam menyelenggarakan pelatihan keterampilan pengelasan profesional yang di mulai pada Jumat (18/7). Pelatihan ini di […]

expand_less