Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Lapas Namlea Sukses Panen Jagung Dua Kali di Bulan Juli

Lapas Namlea Sukses Panen Jagung Dua Kali di Bulan Juli

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 69

Namlea, PAStime NewsLembaga Pemasyarakatan Kelas III Namlea, Kanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Maluku, kembali panen jagung pada Senin (28/7) di Sarana Asimilasi Edukasi (SAE). Panen ini merupakan yang kedua kalinya dalam sebulan setelah panen sebelumnya beberapa pekan lalu.

Kepala Lapas Namlea, M. M. Marasabessy, yang hadir langsung dalam kegiatan mengatakan bahwa jagung yang di budidayakan warga binaan berhasil di panen dengan hasil maksimal. “Hampir seluruh tanaman tidak gagal panen. Kami berhasil mengubah lahan tadinya penuh rumput menjadi lahan produktif pangan dan hortikultura,” ujarnya.

Panen menghasilkan sekitar 2.500 tongkol jagung pulut ini menjadi bukti tekad Lapas Namlea dalam mendukung ketahanan pangan nasional, sesuai Asta Cita Presiden RI dan Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan.

Mustafa La Abidin menyebut pihaknya akan memasarkan hasil panen, membagikannya ke pegawai, menggunakannya sebagai modal budidaya, dan menyetorkannya sebagai PNBP. Selain itu, sebagian hasil juga di gunakan sebagai bahan makanan bagi warga binaan sesuai regulasi Direktorat Jenderal Pemasyarakatan.

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • Delegasi Tanzania kunjungi pengelolaan liquefied natural gas (LNG) kilang gas di Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah. (Dok.DSLNG)

    Kilang LNG Sulawesi Jadi Rujukan Tanzania Kembangkan Energi

    • calendar_month Jum, 1 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 53
    • 0Komentar

    PAStime News, Jakarta – Pemerintah Republik Tanzania kembali mempelajari pengelolaan liquefied natural gas (LNG) dari kilang gas di Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah. Kunjungan ini menjadi bagian dari strategi Tanzania dalam menyiapkan proyek LNG nasional berdasarkan cadangan gas alam yang mereka temukan beberapa tahun terakhir. Delegasi yang datang pada Selasa (22/7/2025) terdiri dari perwakilan Kementerian Energi […]

  • LPKA Ambon dan SKB Gelar Pelatihan Tenaga Pengajar

    LPKA Ambon dan SKB Gelar Pelatihan Tenaga Pengajar

    • calendar_month Kam, 4 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 39
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon – LPKA Kelas II Ambon memperkuat pendidikan bagi Anak Binaan melalui kerja sama dengan Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Kota Ambon. Ini di lakukan dalam pelatihan tenaga pengajar berbasis Project Based Learning (PBL) pada Kamis (4/9). Kegiatan yang di buka oleh Kepala SKB, Helena Loisa Beresaby, bertujuan meningkatkan kapasitas pengajar. Ini agar pembelajaran […]

  • Lapas Kelas I Tangerang Gelar Tes Urine Bersama BNNK sebagai Komitmen Lingkungan Pemasyarakatan Bersih Narkoba (Dok. Istimewa)

    Lapas Kelas I Tangerang Gelar Tes Urine Bersama BNNK sebagai Komitmen Lingkungan Pemasyarakatan Bersih Narkoba

    • calendar_month Sel, 16 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 20
    • 0Komentar

    TANGERANG, PAStime News – Lapas Kelas I Tangerang melaksanakan tes urine bagi petugas, peserta magang, dan Warga Binaan, Selasa (16/12).Oleh karena itu, kegiatan ini di dampingi petugas BNNK Tangerang untuk memperkuat pengawasan dan komitmen bebas narkoba. Selanjutnya, tes urine di ikuti 49 petugas, 33 peserta magang, serta 20 sampel acak Warga Binaan.Selain itu, pemeriksaan berlangsung […]

  • Lapas Muara Enim Bagikan Sembako Gratis ke Masyarakat Sekitar

    Lapas Muara Enim Bagikan Sembako Gratis ke Masyarakat Sekitar

    • calendar_month Ming, 31 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 40
    • 0Komentar

    PAStime News, Muara Enim – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Muara Enim kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat melalui kegiatan bakti sosial berupa pembagian paket kebutuhan pokok. Jajaran pejabat struktural Lapas Muara Enim menyerahkan kegiatan ini secara langsung kepada masyarakat sekitar pada Sabtu (30/08/2025). Dalam sambutannya, Kalapas Muara Enim, Mukhlisin Fardi, menyampaikan bahwa pihaknya mendukung program […]

  • Lapas Kelas III Wahai lakukan update Papan Sterek Digital untuk meningkatkan pengawasan keamanan ketertiban (kamtib) sekaligus akurasi dan validasi data penghuni, Kamis (28/8). (Web: Ditjenpas)

    Lapas Wahai Tertibkan Data dan Kamtib Lewat Teknologi Digital

    • calendar_month Kam, 28 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 57
    • 0Komentar

    PAStime News, Wahai – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Wahai lakukan update Papan Sterek Digital untuk meningkatkan pengawasan keamanan ketertiban (kamtib) sekaligus akurasi dan validasi data penghuni, Kamis (28/8). Inovasi Papan Sterek Digital yang di luncurkan Maret lalu tak hanya memodernisasi, tapi juga tingkatkan efisiensi dan akurasi data. Kasubsi Kamtib Usman Bakri menyatakan, pembaruan data papan […]

  • Gemah Karsa Antar PGE Kamojang Raih Penghargaan AREA 2025

    Lewat Program Gemah Karsa, PGE Area Kamojang Raih Penghargaan Internasional di AREA 2025

    • calendar_month Sel, 8 Jul 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 182
    • 0Komentar

    PAStime News – PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) Area Kamojang kembali menorehkan prestasi membanggakan di kancah internasional. Pada ajang Asia Responsible Enterprise Awards (AREA) 2025, di Bangkok, Thailand, Jumat (27/6), PGE berhasil meraih penghargaan tertinggi dalam kategori Social Empowerment. Penghargaan ini di raih berkat program inovatif Gemah Karsa (Geothermal Empowerment for Maximizing Agriculture through […]

expand_less