Breaking News
light_mode
Popular Tags
Beranda » Pemasyarakatan » Dukung Kemandirian, Lapas Pemuda Platungan Gandeng Dinas Pertanian Latih Warga Binaan Bertani dan Beternak

Dukung Kemandirian, Lapas Pemuda Platungan Gandeng Dinas Pertanian Latih Warga Binaan Bertani dan Beternak

  • account_circle mamang
  • calendar_month
  • visibility 21

PAStime News, Kendal – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Pemuda Plantungan terus berinovasi dalam membekali warga binaannya dengan keterampilan yang bermanfaat. Terbaru, Lapas Pemuda Plantungan menggelar kegiatan pembinaan keterampilan pertanian, peternakan, dan perkebunan bagi pegawai dan warga binaan, Selasa (28/10/2025).

Kegiatan tersebut merupakan tindak lanjut dari perjanjian kerja sama antara Lapas Pemuda Plantungan dengan Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kendal. Pelatihan diisi langsung oleh tim dari Dinas Pertanian dan Pangan yang dipimpin oleh Plt Kepala Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan, Septiana Wulandari, bersama jajaran dan penyuluh pertanian.

Kepala Lapas Pemuda Plantungan, Suharno, menyampaikan bahwa meskipun kegiatan ini dilaksanakan secara sederhana, semangat dan makna dari pembinaan tetap kuat.

“𝘞𝘢𝘭𝘢𝘶𝘱𝘶𝘯 𝘬𝘦𝘨𝘪𝘢𝘵𝘢𝘯 𝘪𝘯𝘪 𝘥𝘪𝘭𝘢𝘬𝘴𝘢𝘯𝘢𝘬𝘢𝘯 𝘴𝘦𝘤𝘢𝘳𝘢 𝘴𝘦𝘥𝘦𝘳𝘩𝘢𝘯𝘢, 𝘯𝘢𝘮𝘶𝘯 𝘵𝘪𝘥𝘢𝘬 𝘮𝘦𝘯𝘨𝘶𝘳𝘢𝘯𝘨𝘪 𝘦𝘴𝘦𝘯𝘴𝘪 𝘥𝘢𝘳𝘪 𝘱𝘳𝘰𝘨𝘳𝘢𝘮 𝘱𝘦𝘮𝘣𝘪𝘯𝘢𝘢𝘯 𝘪𝘯𝘪. 𝘒𝘢𝘮𝘪 𝘪𝘯𝘨𝘪𝘯 𝘸𝘢𝘳𝘨𝘢 𝘣𝘪𝘯𝘢𝘢𝘯 𝘮𝘦𝘯𝘥𝘢𝘱𝘢𝘵𝘬𝘢𝘯 𝘣𝘦𝘬𝘢𝘭 𝘬𝘦𝘵𝘦𝘳𝘢𝘮𝘱𝘪𝘭𝘢𝘯 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘣𝘪𝘴𝘢 𝘮𝘦𝘳𝘦𝘬𝘢 𝘮𝘢𝘯𝘧𝘢𝘢𝘵𝘬𝘢𝘯 𝘴𝘢𝘢𝘵 𝘬𝘦𝘮𝘣𝘢𝘭𝘪 𝘬𝘦 𝘮𝘢𝘴𝘺𝘢𝘳𝘢𝘬𝘢𝘵 𝘯𝘢𝘯𝘵𝘪,” ujar Suharno.

Ia menambahkan, pelatihan ini merupakan bagian dari program pembinaan kemandirian yang menjadi prioritas Direktorat Jenderal Pemasyarakatan. Melalui kegiatan ini, warga binaan didorong untuk lebih siap, mandiri, dan produktif setelah bebas.

Sementara itu, Septiana Wulandari menjelaskan bahwa kegiatan tersebut bertujuan memberikan wawasan dan keterampilan praktis di bidang pertanian dan peternakan.

“𝘒𝘢𝘮𝘪 𝘪𝘯𝘨𝘪𝘯 𝘣𝘦𝘳𝘣𝘢𝘨𝘪 𝘱𝘦𝘯𝘨𝘦𝘵𝘢𝘩𝘶𝘢𝘯 𝘥𝘢𝘯 𝘱𝘦𝘯𝘨𝘢𝘭𝘢𝘮𝘢𝘯 𝘵𝘦𝘯𝘵𝘢𝘯𝘨 𝘣𝘶𝘥𝘪𝘥𝘢𝘺𝘢 𝘢𝘺𝘢𝘮 𝘥𝘢𝘯 𝘬𝘢𝘮𝘣𝘪𝘯𝘨, 𝘵𝘦𝘬𝘯𝘪𝘬 𝘱𝘦𝘮𝘦𝘭𝘪𝘩𝘢𝘳𝘢𝘢𝘯 𝘩𝘦𝘸𝘢𝘯, 𝘴𝘦𝘳𝘵𝘢 𝘱𝘦𝘯𝘨𝘦𝘭𝘰𝘭𝘢𝘢𝘯 𝘱𝘦𝘳𝘵𝘢𝘯𝘪𝘢𝘯 𝘥𝘢𝘯 𝘩𝘰𝘳𝘵𝘪𝘬𝘶𝘭𝘵𝘶𝘳𝘢 𝘺𝘢𝘯𝘨 𝘣𝘢𝘪𝘬. 𝘏𝘢𝘳𝘢𝘱𝘢𝘯𝘯𝘺𝘢, 𝘬𝘦𝘵𝘦𝘳𝘢𝘮𝘱𝘪𝘭𝘢𝘯 𝘪𝘯𝘪 𝘣𝘪𝘴𝘢 𝘥𝘪𝘵𝘦𝘳𝘢𝘱𝘬𝘢𝘯 𝘸𝘢𝘳𝘨𝘢 𝘣𝘪𝘯𝘢𝘢𝘯 𝘴𝘦𝘤𝘢𝘳𝘢 𝘮𝘢𝘯𝘥𝘪𝘳𝘪 𝘥𝘪 𝘬𝘦𝘮𝘶𝘥𝘪𝘢𝘯 𝘩𝘢𝘳𝘪,” ungkap Septiana.

Tak hanya berhenti di tahap pelatihan, Septiana juga menyampaikan bahwa pihaknya akan terus memberikan pendampingan lanjutan. Tim dari Dinas Pertanian dan Pangan akan kembali ke Lapas Pemuda Plantungan setelah kandang budidaya ayam selesai dibangun, untuk memberikan pelatihan teknis dan pendampingan proses budidaya agar hasilnya maksimal.

“𝘒𝘢𝘮𝘪 𝘢𝘬𝘢𝘯 𝘵𝘦𝘳𝘶𝘴 𝘣𝘦𝘳𝘬𝘰𝘰𝘳𝘥𝘪𝘯𝘢𝘴𝘪 𝘥𝘦𝘯𝘨𝘢𝘯 𝘱𝘪𝘩𝘢𝘬 𝘓𝘢𝘱𝘢𝘴. 𝘒𝘦𝘵𝘪𝘬𝘢 𝘬𝘢𝘯𝘥𝘢𝘯𝘨 𝘢𝘺𝘢𝘮 𝘴𝘶𝘥𝘢𝘩 𝘴𝘪𝘢𝘱, 𝘬𝘢𝘮𝘪 𝘢𝘬𝘢𝘯 𝘥𝘢𝘵𝘢𝘯𝘨 𝘬𝘦𝘮𝘣𝘢𝘭𝘪 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘮𝘦𝘮𝘣𝘦𝘳𝘪𝘬𝘢𝘯 𝘱𝘦𝘭𝘢𝘵𝘪𝘩𝘢𝘯 𝘵𝘦𝘬𝘯𝘪𝘴 𝘢𝘨𝘢𝘳 𝘱𝘳𝘰𝘴𝘦𝘴 𝘣𝘶𝘥𝘪𝘥𝘢𝘺𝘢 𝘣𝘦𝘳𝘫𝘢𝘭𝘢𝘯 𝘰𝘱𝘵𝘪𝘮𝘢𝘭,” tambahnya.

Melalui kegiatan kolaboratif ini, diharapkan warga binaan tidak hanya mendapatkan ilmu baru, tetapi juga membangun semangat kemandirian dan produktivitas. Program ini menjadi bukti nyata sinergi antara Lapas Pemuda Plantungan dan Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kendal dalam mewujudkan pembinaan yang berkelanjutan dan berdampak positif bagi masa depan warga binaan.

 

  • Penulis: mamang

Rekomendasi Untuk Anda

  • 27 Narapidana Lapas Ambon Diusulkan Bebas Bersyarat

    27 Narapidana Lapas Ambon Diusulkan Bebas Bersyarat

    • calendar_month Ming, 10 Agu 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 39
    • 0Komentar

    PAStime News, Ambon – Lapas Ambon gelar Sidang TPP, usulkan 27 narapidana mendapat Pembebasan Bersyarat. Kepala Seksi Pembinaan Narapidana dan Anak Didik (Kasi Binadik) memimpin langsung sidang TPP yang berlangsung di Ruang Kunjungan Lapas. Kegiatan ini melibatkan anggota TPP yang terdiri dari pejabat struktural Lapas dan Pembimbing Kemasyarakatan (PK) dari Bapas Kelas II Ambon. Tak […]

  • Dorong Hilirisasi Riset, Kalbe dan Kemdiktisaintek Umumkan Penerima Dana Penelitian Kalbe Science Awards (RKSA) 2025 (Dok. Istimewa)

    Kemdiktisaintek dan Kalbe Umumkan Penerima Dana Penelitian Kalbe Science Awards (RKSA) 2025, Dorong Hilirisasi Riset

    • calendar_month Jum, 5 Des 2025
    • account_circle Husni
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Jakarta, PAStime News – Kemdiktisaintek melalui Ditjen Risbang bersama PT Kalbe Farma mengumumkan tiga tim penerima dana penelitian terbaik RKSA 2025 di Graha Kemdiktisaintek, Rabu (3/12). Program ini memperkuat riset dan hilirisasi inovasi nasional. Dirjen Risbang Fauzan Adziman menegaskan RKSA mendukung ekosistem riset dan inovasi Indonesia. Selain itu, ia menyebut program selaras kebijakan “Diktisaintek Berdampak”. […]

  • Lapas Kotabaru: WBP Dilatih Kesiapsiagaan-Kepedulian lewat P3K

    Lapas Kotabaru: WBP Dilatih Kesiapsiagaan-Kepedulian lewat P3K

    • calendar_month Ming, 27 Jul 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 58
    • 0Komentar

    PAStime News, Kotabaru – Hari kedua Perkemahan Satya Dharma Bhakti Pemasyarakatan 2025 di Lapas Kotabaru, Sabtu (26/7), berlangsung dengan sesi pelatihan kesehatan dan pertolongan pertama. Mulai pukul 16.00 WITA di lapangan lapas, warga binaan mengikuti pelatihan “Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K)”. Acara di buka dengan pengarahan dari Ketua Harian Kwarcab Kotabaru, H. Ahmad Fitriadi. Ia […]

  • Gandeng Kemenag Maluku Tenggara, Lapas Tual Hadirkan Bimbingan Rohani Berkelanjutan

    Gandeng Kemenag Maluku Tenggara, Lapas Tual Hadirkan Bimbingan Rohani Berkelanjutan

    • calendar_month Sel, 13 Jan 2026
    • account_circle Ghiffary Alfiansyach
    • visibility 20
    • 0Komentar

    PAStime News, LANGGUR – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tual terus perkuat pembinaan kepribadian Warga Binaan melalui bimbingan rohani yang dilaksanakan secara berkelanjutan. Upaya ini dilakukan dengan menggandeng Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Maluku Tenggara, Selasa (13/1). Bimbingan rohani dilaksanakan rutin di gereja dan musala Lapas Tual dengan melibatkan penyuluh agama dari Kemenag Maluku Tenggara. […]

  • Bimbingan Agama Rutin di LPP Gorontalo Perkuat Iman WBP

    Bimbingan Agama Rutin di Lapas Perempuan Gorontalo, Perkuat Iman WBP

    • calendar_month Sen, 29 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 32
    • 0Komentar

    PAStime News, Gorontalo – Bimbingan agama, rohani, dan mental rutin kembali di gelar oleh Lapas Perempuan Kelas III Gorontalo sebagai bagian dari program pembinaan kepribadian warga binaan. Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan kesadaran spiritual serta memperkuat moral para warga binaan. Bersama Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gorontalo, sebanyak 59 warga binaan di bagi ke dalam enam kelompok […]

  • LPKA Kelas I Medan mengadakan pelatihan praktik sholat jenazah berjamaah di Masjid LPKA pada Rabu, 17 September 2025. (Dok: Humas LPKA Medan)

    LPKA Medan Gelar Pelatihan Sholat Jenazah untuk Anak Binaan

    • calendar_month Rab, 17 Sep 2025
    • account_circle mamang
    • visibility 47
    • 0Komentar

    PAStime News, Medan – Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas I Medan melaksanakan kegiatan pelatihan praktik sholat jenazah secara berjamaah pada hari Rabu (17/09/2025) pukul 09.00 WIB sd selesai, bertempat di Masjid LPKA Medan. Kegiatan ini di ikuti oleh seluruh anak binaan yang beragama Islam. Dalam pelaksanaannya, anak binaan di bagi menjadi 6 kelompok yang […]

expand_less